Categories: Pasar Modal

Krakatau Steel Siap Lepas Saham Lagi 10%

Jakarta–Direktur Keuangan PT Krakatau Steel (Persero) Tbk, Anggiasari Hindratmo mengungkapkan pihaknya tengah berniat untuk melakukan rights issue tahun depan. Rencananya perseroan akan kembali melepas 10% sahamnya ke publik.‬

‪”Kami sedang pikirkan beberapa alternatif dengan melakukamn penjualan saham portepel (rights issue tanpa PMN) pinjaman. Namun asih menunggu persetujuan semua stakeholder baik dari Kementerian maupun DPR,” kata Anggiasari di BEI Jakarta, Jumat, 13 November 2015.

Ia menjelaskan, saat ini porsi kepemilikan publik di perseroan di pasar sebesar 20%. Dengan rencananya rights issue 10%, maka saham negara di persereoan akan terdelusi menjadi 70%

‪”Untuk rights issue, izin yang kita sudah punya dari DPR itu 10% lagi,” tambahnya.‬

‪Namun, Ia masih belum memperkirakan berapa besaran dana segar yang akan diperoleh perseroan. Dia juga mengaku belum bisa mengungkapkan kapan hal itu akan direalisasikan.‬

Meski begitu, pihaknya juga mencari alternatif pendanaan lain yang bisa diperoleh. Salah satunya melalui pinjaman perbankan.

‪”Karena kan kebanyakan assesment kami sudah selesai smua ya,  kecuali ya CCPP. nanti itu bisa dilistingkan,” tukasnya. (*) Dwitya Putra

Paulus Yoga

Recent Posts

Tok! Harvey Moeis Divonis 6,5 Tahun Penjara dalam Kasus Korupsi Timah

Jakarta - Terdakwa Harvey Moeis dinyatakan bersalah atas tindak pidana korupsi pada penyalahgunaan izin usaha… Read More

26 mins ago

440 Ribu Tiket Kereta Api Ludes Terjual, KAI Daop 1 Tambah Kapasitas untuk Libur Nataru

Jakarta - PT KAI (Persero) Daop 1 Jakarta terus meningkatkan kapasitas tempat duduk untuk Kereta… Read More

54 mins ago

Aksi Mogok Massal Pekerja Starbucks Makin Meluas, Ada Apa?

Jakarta – Starbucks, franchise kedai kopi asal Amerika Serikat (AS) tengah diterpa aksi pemogokan massal… Read More

1 hour ago

Mandiri Bagikan Ribuan Paket Natal, Sembako-Kebutuhan Sekolah untuk Masyarakat Marginal

Jakarta - Dalam rangka menyambut Natal 2024, Bank Mandiri menegaskan komitmennya untuk berbagi kebahagiaan melalui… Read More

2 hours ago

Simak! Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BRI, BNI, dan BSI Selama Libur Nataru

Jakarta – Sejumlah bank di Indonesia melakukan penyesuaian jadwal operasional selama libur perayaan Natal dan… Read More

2 hours ago

Siap-Siap! Transaksi E-Money dan E-Wallet Terkena PPN 12 Persen, Begini Hitungannya

Jakarta - Masyarakat perlu bersiap menghadapi kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen pada 2025. Salah… Read More

5 hours ago