Snapshot

Kompetisi AIA Championship 2020

Chief Marketing Officer PT AIA FINANCIAL (AIA), Lim Chet Ming (kanan), Head of Brand and Communication AIA, Madhi Suryanto (dua kiri), Global Development Coach Tottenham Hotspur, Anton Blackwood (kiri) dan Winger Tim Nasional dan Juara AIA Championship 2019 Zahra Muzdalifah melakukan peluncuran kompetisi sepak bola tahunan AIA Championship 2020 dengan tema “Ciptakan Sejarahmu” di Jakarta, Sabtu 8 Februari 2020. AIA Championship 2020 yang telah memasuki tahun kelima penyelenggaraan, diikuti oleh 40 tim untuk memberikan kesempatan bagi para bakat sepak bola Indonesia mengembangkan kemampuan. Tim pemenang kompetisi ini akan mewakili Indonesia bertanding di tingkat regional Asia dan babak final di London serta memperkuat komitmen membantu jutaan keluarga di Indonesia hidup lebih sehat, lebih lama dan lebih baik.

erman subekti

Recent Posts

OJK Data Aset dan Audit Keuangan DSI Buntut Gagal Bayar Rp1,4 Triliun

Poin Penting OJK mendata seluruh aset dan mengaudit keuangan DSI periode 2017–2025 terkait dugaan gagal… Read More

21 mins ago

JTPE Targetkan Penjualan Tumbuh Dua Digit pada 2026, Ini Strateginya

Poin Penting JTPE menargetkan pertumbuhan penjualan dua digit pada 2026, didukung kinerja solid hingga kuartal… Read More

32 mins ago

OJK Perkuat Aturan Tata Kelola Bursa Efek, Ini Poin Pentingnya

Poin Penting OJK menerbitkan POJK 31/2025 untuk memperkuat tata kelola dan pengawasan Bursa Efek serta… Read More

57 mins ago

Pemerintah Lanjutkan Paket Ekonomi di 2026, Cek Daftarnya

Poin Penting Pemerintah memastikan kelanjutan paket ekonomi pada 2026 untuk menghadapi tantangan global, meningkatkan kualitas… Read More

1 hour ago

Airlangga Blak-blakan Ungkap Singapura “Benci” dengan Indonesia

Poin Penting Indonesia agresif masuk pasar perdagangan global dengan bergabung ke IEU CEPA, CEPA Kanada,… Read More

2 hours ago

PAAI Desak Pemerintah Tinjau Ulang Pajak Agen Asuransi

Poin Penting PAAI mendesak pemerintah meninjau ulang kebijakan pajak agen asuransi karena dinilai tidak adil,… Read More

2 hours ago