Snapshot

Kolaborasi Strategis CIMB Niaga dan XL Axiata

Presiden Direktur CIMB Niaga Lani Darmawan tengah memberikan sambutan saat acara acara “Penandatanganan MoU CIMB Niaga dan XL Axiata” di Jakarta. CIMB Niaga dan XL Axiata sepakat menjalin kerja sama strategis untuk mensinergikan layanan perbankan dan telekomunikasi.
Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi (kiri) dan Direktur & Chief Commercial Officer-Consumer XL Axiata David Arcelus Oses (kanan) pada acara “Penandatanganan MoU CIMB Niaga dan XL Axiata” di Jakarta. CIMB Niaga dan XL Axiata sepakat menjalin kerja sama strategis untuk mensinergikan layanan perbankan dan telekomunikasi. Dan melalui kerjasama ini, pelanggan XL Axiata dapat mengakses layanan perbankan.
Presiden Direktur CIMB Niaga Lani Darmawan (kedua kiri) bersama Presiden Direktur & CEO XL Axiata Dian Siswarini (kedua kanan), Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi (kiri), dan Direktur & Chief Commercial Officer-Consumer XL Axiata David Arcelus Oses (kanan) pada acara “Penandatanganan MoU CIMB Niaga dan XL Axiata” di Jakarta, Rabu, 20 September 2023.

CIMB Niaga dan XL Axiata sepakat menjalin kerja sama strategis untuk mensinergikan layanan perbankan dan telekomunikasi guna memberikan nilai tambah bagi nasabah/konsumen dan mendukung bisnis secara berkelanjutan. Melalui kerjasama ini, pelanggan XL Axiata dapat mengakses layanan perbankan seperti pembukaan tabungan, layanan pembayaran, e-wallet, pengajuan pinjaman, hingga diskon langganan melalui aplikasi myXL begitu pula sebaliknya nasabah CIMB Niaga akan bisa mendapatkan layanan XL Axiata melalui aplikasi digital milik CIMB Niaga. Kolaborasi sesama pemain utama di industri perbankan dan telekomunikasi ini diharapkan dapat meningkatkan inklusi keuangan dan memperluas akses digital bagi masyarakat Indonesia.

M Zulfikar

Recent Posts

BCA Luncurkan Program Runvestasi

Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Haryanto T. Budiman memberikan sambutan saat peluncuran program… Read More

9 mins ago

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

7 hours ago

Berkat Hilirisasi Nikel, Ekonomi Desa Sekitar Pulau Obin Tumbuh 2 Kali Lipat

Jakarta - Hilirisasi nikel di Pulau Obi, Maluku Utara membuat ekonomi desa sekitar tumbuh dua… Read More

8 hours ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

8 hours ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

9 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

9 hours ago