Categories: Snapshot

Kerjasama Pembiayaan BNI Fleksi iB Hasanah

Pemimpin Divisi Pembiayaan Konsumer BNI Syariah, Mochamad Samson (kiri) tengah menyaksikan penandatanganan yang dilakukan Regional Head Wilayah Jabodetabek Plus BNI Syariah, Azizah Saleh (tengah) dan Ketua Umum Asosiasi SOLINDO dan Direktur Utama Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Regisa, Syafaat (kanan) terkait kerjasama Pembiayaan BNI Fleksi iB Hasanah antara BNI Syariah dengan Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Regisa, di Jakarta, Selasa 27 Oktober 2020. Kerjasama ini bertujuan untuk memudahkan 5.000 calon pemagang melalui SOLINDO untuk bekerja di Jepang sehingga diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan pemagang dan keluarganya di Indonesia serta meningkatkan skill para pemagang Indonesia di Jepang.

erman subekti

Recent Posts

Dorong Pelaku UMKM Naik Kelas, BRI Telah Salurkan KUR Rp158,6 T per Oktober 2024

Jakarta - PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) telah menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp158,60… Read More

2 hours ago

OJK Panggil dan Awasi Ketat KoinP2P, Ini Alasannya

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan tegas melaksanakan langkah-langkah pengawasan secara ketat terhadap PT… Read More

2 hours ago

149 Saham Hijau, IHSG Dibuka Menguat 0,48 Persen

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (22/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

3 hours ago

Rupiah Diprediksi akan Tembus Rp16.000 per Dolar AS

Jakarta - Rupiah berpeluang masih melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) akibat ketegangan geopolitik Ukraina dan Rusia… Read More

3 hours ago

Harga Emas Antam Menggila! Sekarang Segini per Gramnya

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Jumat, 22 November… Read More

4 hours ago

IHSG Berpeluang Melemah, Simak 4 Rekomendasi Saham Berikut

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

4 hours ago