Snapshot

Kerja Sama Layanan untuk Pensiunan

Direktur Utama BRISyariah Moch. Hadi Santoso (kanan) bersama Direktur Utama PT. Taspen Iqbal Latanro (kiri) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama layanan perbankan syariah kepada para pensiunan di Jakarta, Kamis, 3 Agustus 2017. Kerja sama tersebut berupa penerapan jasa layanan perbankan syariah tentang Pembayaran Tabungan Hari Tua, Pensiunan, Jaminan Kecelakaan Kerja, dan Jaminan Kematian melalui rekening bank yang bertujuan untuk memberikan kemudahan bertransaksi bagi Taspen. BRISyariah telah membangun sistem pembayaran sebagaimana layaknya bank ritel modern, termasuk menjadi bagian dari jaringan ATM BRI, ATM Bersama dan ATM Prima. (*)

Paulus Yoga

Recent Posts

Jelang Tahun Baru 2025, Rupiah Diramal Masih Tertekan di Atas Rp16.000 per Dolar AS

Jakarta – Menjelang tahun baru 2025, nilai tukar rupiah diperkirakan masih berada di atas Rp16.000 per dolar… Read More

29 mins ago

Naik 0,19 Persen, IHSG Dibuka Hijau ke Level 7.078

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (27/12), Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

1 hour ago

Harga Emas Antam Naik Rp8.000, jadi Segini per Gramnya

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Jumat, 27 Desember… Read More

1 hour ago

IHSG Diprediksi Bergerak Variatif, 4 Saham Ini Dijagokan Analis

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

2 hours ago

Bank Mandiri Perkuat Komitmen, Jadi Penyalur FLPP dengan Tingkat Keterhunian Terbaik

Jakarta - Bank Mandiri terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program 3 juta rumah yang diinisiasi… Read More

17 hours ago

3 Rekomendasi Tempat Liburan Akhir Tahun, Gak Kalah Seru!

Jakarta – Akhir tahun menjadi momen yang cocok untuk menghabiskan liburan bareng keluarga. Jika Anda… Read More

19 hours ago