Snapshot

KB Bukopin Syariah Serahkan Hewan Qurban ke PP Muhammadiyah

Suasana saat penyerahan hewan Qurban berupa Sapi yang diserahkan Direktur Utama Bank KB Bukopin Syariah Koko T. Rachmadi didampingi Direktur Bisnis KB Bukopin Syariah Agus Suhendro kepada Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu’ti di Kantor PP Muhammadiyah, Menteng, Jakarta.

Direktur Utama Bank KB Bukopin Syariah Koko T. Rachmadi (kedua dari kanan) didampingi Direktur Bisnis KB Bukopin Syariah Agus Suhendro (kanan) menyerahkan hewan Qurban Sapi kepada Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu’ti (kiri) di Kantor PP Muhammadiyah, Menteng, Jakarta, Selasa, 27 Juni 2023.

KB Bukopin Syariah serahkan Bantuan Hewan Qurban ke PP Muhammadiyah sebagi bentuk kepedulian sosial perusahaan dalam rangka Hari Raya Idul Adha 1444 H, untuk disalurkan kepada masyarakat yang berhak menerima.

M Zulfikar

Recent Posts

Menilik Tantangan-Peluang Perajin Batik di Era Industri yang Menggeliat

Jakarta – Industri batik di Tanah Air menggeliat di tengah tantangan besar dari sisi produktivitas dan… Read More

6 hours ago

Inflasi Medis Melangit, Bundamedik Tempuh Langkah Ini

Jakarta - Inflasi kesehatan atau inflasi medis kini tengah menjadi sorotan sejumlah pihak. Meningkatnya biaya… Read More

7 hours ago

Prudential Indonesia-UNICEF Kolaborasi Dorong Partisipasi PAUD di NTT

Jakarta - PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) bersama Prudence Foundation berkolaborasi dengan UNICEF Indonesia… Read More

7 hours ago

Nasib Keberlanjutan Program Kartu Prakerja Ada di Tangan Prabowo

Jakarta – Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mendorong keberlanjutan program Kartu Prakerja di masa kepemimpinan Presiden terpilih Prabowo… Read More

8 hours ago

Merangkap Jadi Menaker, Airlangga Siapkan Rencana Kenaikan UMP Tahun Depan

Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengemban tugas baru sebagai Ad Interim (tugas sementara) Menteri… Read More

8 hours ago

Pahami 4 Hal Ini Agar Terhindar dari Investasi Ilegal

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kerugian masyarakat akibat investasi ilegal atau bodong di… Read More

8 hours ago