Snapshot

KB Bukopin Syariah Catat Kinerja Positif

Direktur Utama KB Bukopin Syariah (KBBS) Hari Wurianto (tengah) bersama Direktur Bisnis Agus Suhendro (kiri) dan Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko Adil Syahputra berbincang usai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2021 di Jakarta, Kamis 16 Juni 2022. RUPST membahas Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan termasuk Laporan Tugas Pengawasan yang telah dilaksanakan oleh Dewan Komisaris dan Dewan Pengawas Syariah untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021. KBBS memfokuskan strategi pada beberapa langkah strategis dalam menjalankan kinerjanya dan menitik beratkan pada pertumbuhan kinerja dengan mengedepankan pertumbuhan pembiayaan yang sehat, menata perbaikan struktur pendanaan, memperkuat sektor permodalan, melakukan perbaikan kualitas pada aktiva produktif, melakukan pengembangan produk yang relevan dengan kebutuhan setelah melakukan identifikasi permintaan pasar. KBBS juga mencapai kinerja positif dengan berhasil menurunkan WS (NPF) KBBS sebesar 3,78% pertanggal 31 maret 2022 jika dibandingkan dengan NPF (net) pada 31 Maret 2021 yang berada pada angka 4,94%.

erman subekti

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

4 hours ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

5 hours ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

6 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

10 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

18 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

19 hours ago