Moneter dan Fiskal

Kadin : Tingkatkan Sosialisasi Tax Amnesty Tahap II

Masih Banyak Yang Belum Ikut Tax Amnesty

Sebagai informasi, total pencapaian deklarasi hingga batas akhir tahap pertama program tax amnesty mencapai Rp3.621 triliun, yang terdiri atas Rp2.533 triliun deklarasi harta dalam negeri, dan Rp951 triliun deklarasi harta di luar negeri. Sedangkan total dana repatriasi mencapai Rp137 triliun, dan total uang tebusan sebesar Rp97,2 triliun.

Lebih lanjut dirinya berharap, agar pencapaian hasil tax amnesty tahap II  dapat sesuai dengan keinginan pemerintah. Di mana sejauh ini, masih ada beberapa pengusaha termasuk Usaha Mikro Kecil Menegah (UMKM) maupun perorangan yang belum mengiikuti program pengampunan pajak tersebut.

(Baca juga : Sukses Tax Amnesty I, Hasil Kepedulian Masyarakat)

“Dengan banyaknya wajib pajak di luar negeri yang ikut program ini, kita-kita yang ada di dalam negeri ikut terkena dampaknya, dan ikut program itu. Bahwa program tax amnesty ini sangat baik. Saya di Kadin juga memberikan arahan kepada bank-bank yang ada di Indonesia, terutama kepada asosiasi- asosiasi bank asing,” ucap Irman. (*)

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

OJK Sebut 4 Elemen Ini Jadi Kunci Regulasi Keamanan Siber

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyoroti perkembangan digitalisasi yang semakin canggih, memudahkan, dan lebih… Read More

4 hours ago

Trump Menang Pilpres AS, BCA Cermati Dampaknya ke Pasar Keuangan

Jakarta – Direktur BCA Haryanto Budiman menilai kemenangan Donald Trump dalam Pemilu Amerika Serikat (AS) 2024 dapat… Read More

4 hours ago

IHSG Ditutup Ambles 1,90 Persen ke Level 7.243, 362 Saham Merah

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, 7 November 2024, ditutup ambles… Read More

5 hours ago

Dukung Digitalisasi Bisnis, Unifiber Luncurkan NOC Berskala Internasional

Jakarta - Unifiber, lini bisnis infrastruktur digital di bawah naungan PT Asianet Media Teknologi (Asianet),… Read More

5 hours ago

Pasarkan Produk Reksa Dana, Bank INA Kolaborasi dengan Sequis Aset Manajemen

Jakarta – PT Bank Ina Perdana Tbk (Bank INA) menjalin kerja sama strategis dengan PT… Read More

6 hours ago

Bank DKI Tegaskan Pentingnya Peran ‘CISO’ dalam Keamanan Siber

Jakarta - Serangan siber bisa datang kapan saja dan di mana saja. Pelaku usaha di… Read More

6 hours ago