News Update

Jelang ABIF, OJK Gencar Ajukan Bilateral di Asean

Kesepakatan bilateral ini merupakan resiprokal (azas timbal balik). Dengan begitu, perbankan Malaysia dapat membuka anak perusahaan bank (subsidiary bank) di Indonesia apabila perbankan Indonesia diizinkan membuka cabangnya di negari Jiran. Jumlah bank pun diharuskan sama. “Saat ini Baru Mandiri yang tertarik,” tukasnya.

Selain Malaysia, OJK juga akan menjajaki kesepakatan bilateral dengan Thailand, Singapura, Myanmar, dan Kamboja. Namun hingga saat ini, kerjasama yang mungkin akan terjalin dalam waktu dekat adalah Thailand, karena telah melakukan 2-3 kali pertemuan untuk menyepakati syarat-syarat dari kedua belah pihak.

(Baca juga : OJK Dorong Integrasi Pasar Modal dan Asuransi di ASEAN)

Kesepakatan dengan Thailand, dianggap penting, karena nantinya akan menjadi batu loncatan untuk masuk ke negara Asean lainnya seperti Kamboja, Vietnam, Laos dan Myanmar. Sebab, sejauh ini, agak sulit jika perbankan nasional melakukan ekspansi ke negara-negara tersebut secara langsung.

“Basis Bangkok itu jadi penting untuk loncatan ke negara tetangganya, karena bisnis Bangkok dengan negara tetangganya sangat dominan. Saya usahakan tahun ini (kesepakatan bilateral),” tutupnya. (*)

Page: 1 2

AddThis Website Tools
Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Susunan Komisaris Danantara Terbentuk, Siapa Saja Mereka?

Jakarta - Susunan Dewan Komisaris Danantara, lembaga sovereign wealth fund milik Indonesia, resmi dibentuk. Berdasarkan… Read More

4 hours ago

IHSG Sesi I Ditutup Bertahan di Zona Hijau ke Level 6.659

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini, Kamis, 24… Read More

4 hours ago

Investasi Triwulan I 2025 Tembus Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target

Jakarta - Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani mengungkapkan, realisasi investasi RI pada triwulan… Read More

5 hours ago

OJK Sebut Sektor Jasa Keuangan Tetap Terjaga Baik, Ini Buktinya

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan bahwa stabilitas sektor jasa keuangan nasional tetap terjaga… Read More

5 hours ago

Industri TPT: Sunrise atau Sunset? Ini Sepenggal Cerita dari Sumbiri Group

Oleh Cyrillus Harinowo, Komisaris Independen BCA SIANG itu saya melakukan kunjungan bisnis yang menarik, yaitu… Read More

5 hours ago

KSSK Tingkatkan Kewaspadaan Hadapi Risiko Global di Kuartal Awal 2025

Jakarta – Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menilai stabilitas sistem keuangan pada triwulan I-2025 tetap… Read More

8 hours ago