Snapshot

Jazz Gunung Bromo 2022

Founder Jazz Gunung Indonesia Sigit Purnomo (kedua dari kanan), Direktur BCA Antonius Widodo (tengah), Butet Kartaredjasa (kedua dari kiri), Musisi sekaligus Pengisi Acara Jazz Gunung Bromo 2022 Achmad Albar (kanan) dan Ian Antono (kiri) saat kegiatan Press Conference Jazz Gunung Bromo 2022, di Jakarta, Selasa, 5 Juli 2022. Tahun ini menjadi tahun ke-13 BCA mendukung penyelenggaraan Jazz Gunung Bromo. BCA memberikan dukungan sebagai upaya pengembangan seni musik di Indonesia, khususnya musik jazz serta meningkatkan rasa cinta terhadap alam pegunungan. Kegiatan ini memberikan kesempatan untuk BCA dapat memberikan kontribusi terbaik untuk memelihara warisan budaya bangsa dan meningkatkan kreativitas anak bangsa serta mendorong pemulihan ekonomi secara nasional.

erman subekti

Recent Posts

The Good, The Bad, and The Ugly dalam Pengelolaan Keuangan Negara

Oleh Cyrillus Harinowo, Komisaris Independen BCA FILM produksi Italia yang berjudul The Good, The Bad,… Read More

2 hours ago

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp6.000, Beli 1 Gram Jadi Segini

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Selasa, 25 Maret… Read More

2 hours ago

IHSG Diprediksi Bergerak Melemah, Ini Katalis Pemicunya

Jakarta - CGS International Sekuritas Indonesia melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal… Read More

2 hours ago

Wah! Komposisi Direksi BRI Didominasi “Pemain” dari Mandiri

Jakarta - PT Bank Rakyat Indonesia (BBRI) telah melakukan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST)… Read More

4 hours ago

Pengumuman Pengurus Danantara

Kepala Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara (Danantara), Rosan Roeslani secara resmi mengumumkan susunan… Read More

10 hours ago

Susunan ‘Obesitas’ BPI Danantara: Ada Jokowi, SBY, Thaksin, Jaksa Agung, hingga Ketua KPK

Jakarta - Susunan kepengurusan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara) resmi diumumkan pada… Read More

11 hours ago