Kawasan kota Jababeka sendiri merupakan kota mandiri yang sudah matang dengan industri yang terus berkembang dan terus menciptakan jumlah middle class income yang semakin bertambah sehingga kebutuhan akan hunian yang layak, nyaman, modern namun terjangkau.
Dengan meluncurkan Riverview Residences, Jababeka dan PP Properti berupaya memenuhi kebutuhan tempat tinggal dengan harga yang terjangkau bagi pekerja di kawasan industri Jababeka dan masyarakat Cikarang dan Bekasi pada umumnya.
Adapun, Tower Mahakam memiliki fitness centre dan area komersial. Tower ini terdiri dari 19 lantai dengan total 935 unit yang terdiri dari 920 unit, terdiri dari tipe 21 dan tipe 42 yang saat ini sudah terjual lebih dari 60%.
Pembangunan Tower Mahakam dimulai pertengahan tahun 2016 dan akan mulai serah terima pada Desember 2018, secara keseluruhan pembangunan Riverview Residence akan selesai pada tahun 2021. (*) Dwitya Putra
(Baca juga: Properti Terancam Lesu Karena Rencana Demo 2 Desember)
Editor: Paulus Yoga
Page: 1 2
Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More
Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More
Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More
Jakarta – Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengungkapkan latar belakang penembakkan terhadap Kasat Reskrim Polres… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More
Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More