News Update

Isu Reshuffle Kabinet, Ini Dia Prediksi Daftar Nama Menteri Terbaru

Jakarta – Isu reshuffle Kabinet Indonesia Maju kembali berhembus kencang. Presiden Joko Widodo dikabarkan akan merombak jajaran menterinya pada hari ini, Rabu, 15 Juni 2022.

Banyak tokoh dan menteri yang sudah dipanggil oleh istana negara. Beberapa diantaranya adalah Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Sofyan Djalil, Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo, Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto, Mantan Panglima TNI Hadi Tjahjanto hingga Wakil Menteri ATN/BPR Surya Tjandra.

Meskipun demikian, belum diketahui hingga saat ini agenda Presiden dari pemanggilan tokoh dan menteri ini. Kabar isu reshuffle kabinet pun akhirnya menguat.

Adapun berikut adalah daftar nama-nama yang diisukan akan diganti:

Menko Perekonomian: Airlangga Hartarto digantikan oleh Luhut Panjaitan
Menko Marinves: Luhut Panjaitan digantikan oleh Erick Thohir
Menteri BUMN: Erick Thohir digantikan oleh Budi Gunadi Sadikin
Menteri Kesehatan: Budi Gunadi Sadikin digantikan oleh Abdul Kadir
Menteri Kehutanan: Siti Nurbaya digantikan oleh Zulkifli Hasan
Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR): Sofyan Djalil digantikan oleh Bahlil Lahadalia
Menteri Pertanian: Syahrul Yasin Limpo digantikan oleh Moeldoko
Kepala Staf Kepresidenan (KSP): Moeldoko digantikan oleh Hadi Tjahjanto

Evan Yulian

Recent Posts

Intip Strategi Zurich Topas Life Pacu Pertumbuhan Bisnis

Jakarta - Zurich Topas Life terus memperkuat posisinya di industri asuransi dengan beragam inovasi digital… Read More

18 mins ago

Allianz Syariah Ajak Masyarakat Pahami Pentingnya Perlindungan Asuransi

Jakarta - PT Asuransi Allianz Life Syariah Indonesia (Allianz Syariah) terus berupaya meningkatkan literasi masyarakat tentang… Read More

8 hours ago

BPJS Ketenagakerjaan Terapkan Strategi Baru untuk Tangkal Fraud

Jakarta – Pesatnya perkembangan teknologi di era modern tidak hanya membawa kemudahan, tetapi juga meningkatkan… Read More

8 hours ago

Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan, Bank Mandiri Taspen Hadirkan Program Wirausaha

Jakarta - Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) terus menunjukkan komitmen untuk meningkatkan kesejahteraan para nasabahnya,… Read More

8 hours ago

OJK Sebut Rencana BTN Akuisisi Bank Syariah Masih Evaluasi Internal

Jakarta – Rencana aksi korporasi BTN untuk mengakuisisi bank syariah lain masih belum menemukan titik terang. Otoritas… Read More

10 hours ago

DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Strategis

Suasana saat penandatanganan strategis antara Dana Pensiun Lembaga Keuangan PT AXA Mandiri Financial Services (DPLK… Read More

11 hours ago