News Update

IPMI: Elia Manik Bisa Bawa Pertamina ke Kelas Dunia

Jakarta–Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) telah menetapkan Elia Massa Manik sebagai direktur utama PT Pertamina (Persero).

Pria ini memiliki pengalaman di bidang minyak dan gas (migas) saat menjabat sebagai Direktur Utama PT Elnusa, serta memiliki rekam jejak yang baik dalam memperbaiki berbagai korporasi.

Direktur Eksekutif & CEO IPMI International Business School Jimmy Gani menilai Massa Manik dapat membawa Pertamina menjadi pemain kelas dunia, sekelas dengan Shell dan Chevron.

“Pak Massa dikenal spesialis dalam turn around perusahaan dan terbukti sukses di Elnusa dan PTPN. Visi dia dalam kepemimpinan adalah knowledge (pengetahuan), speed (kecepatan), dan courage (keberanian),” ujar Jimmy di Kampus IPMI, Jakarta, Kamis, 16 Maret 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

Konsumsi Meningkat, Rata-Rata Orang Indonesia Habiskan Rp12,3 Juta di 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan pengeluaran riil rata-rata per kapita masyarakat Indonesia sebesar Rp12,34 juta… Read More

2 hours ago

Laba Bank DBS Indonesia Turun 11,49 Persen jadi Rp1,29 Triliun di Triwulan III 2024

Jakarta - Bank DBS Indonesia mencatatkan penurunan laba di September 2024 (triwulan III 2024). Laba… Read More

3 hours ago

Resmi Diberhentikan dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Saya Terima dengan Profesional

Jakarta - Melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat, 15 November 2024,… Read More

4 hours ago

IHSG Ditutup Bertahan di Zona Merah 0,74 Persen ke Level 7.161

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, 15 November 2024, masih ditutup… Read More

4 hours ago

Naik 4 Persen, Prudential Indonesia Bayar Klaim Rp13,6 Triliun per Kuartal III-2024

Jakarta - PT Prudential Life Assurance atau Prudential Indonesia mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III-2024.… Read More

5 hours ago

Kebebasan Finansial di Usia Muda: Tantangan dan Strategi bagi Gen-Z

Jakarta - Di era digital, keinginan untuk mencapai kebebasan finansial pada usia muda semakin kuat,… Read More

5 hours ago