Snapshot

IPEX 2019, BTN Incar RP5 Triliun

Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, Maryono (kedua dari kiri) didampingi Direktur Consumer Banking Bank BTN Budi Satria (kiri) meninjau Indonesia Property Expo (IPEX) 2019 bersama Dirjen Pembiayaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan Perumahan Kementerian PUPR Eko Djoeli Heripoerwanto (kedua dari kanan) dan Perwakilan DPD REI Provinsi DKI Jakarta Rudy Margono (kanan) di Jakarta, Sabtu (27/7). Dalam ajang pameran terbesar di Indonesia ini, Bank BTN menggandeng 123 pengembang dengan beragam tawaran hunian yang tersebar di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi. Adapun berbagai gimik ditawarkan mulai dari suku bunga murah, bebas biaya administrasi dan provisi, jangka waktu KPR yang panjang sampai kemudahan untuk mereka yang berusia 18 tahun bisa dilayani KPR. Bank BTN membidik peluang perseroan untuk merealisasikan kredit baru melalui IPEX senilai Rp5 triliun. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

15 mins ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

54 mins ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

2 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

2 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

2 hours ago

Makan Bergizi Gratis Dinilai Dongkrak Perekonomian, Ini Penjelasannya

Jakarta - Program makan bergizi gratis yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto dinilai memberikan dampak… Read More

3 hours ago