Jakarta–Setelah dilantik oleh Mahkamah Agung (MA), ke-7 (tujuh) Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) periode 2017-2022 langsung merapatkan barisan dengan menggelar Rapat Dewan Komisioner (RDK) pertamanya di Kantor OJK, Gedung Radius Prawiro.
Rapat yang dipimpin oleh Wimboh Santoso sebagai Ketua OJK ini, untuk menentukan pembagian bidang pada enam Anggota DK OJK lainnya yakni Riswinandi, Heru Kristiyana, Nurhaida, Hoesen, Ahmad Hidayat dan Tirta Segara. Masing-masing bidang sudah diputuskan dalam RDK.
Wimboh di Jakarta, Kamis, 20 Juli 2017 mengatakan, sesuai dengan keputusan dalam RDK yang sudah berlangsung selama kurang lebih 5 jam menyimpulkan, bahwa keenam Anggota DK OJK ini sudah mendapatkan bidangnya sesuai dengan keahliannya masing-masing.
Adapun susunan “kabinet” DK OJK periode 2017-2022 di bawah komando Wimboh Santoso dengan bidangnya masing-masing adalah sebagai berikut: (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Poin Penting IHSG dibuka melemah 0,23 persen ke level 8.955,04 pada perdagangan 27 Januari 2026,… Read More
Poin Penting Rupiah dibuka menguat tipis di level Rp16.780 per dolar AS, meski pergerakannya masih… Read More
Poin Penting Emas Galeri24 dan UBS di Pegadaian kompak naik pada Selasa, 27 Januari 2026;… Read More
Poin Penting Fraud pindar sulit dideteksi pengawas karena adanya asimetri informasi antara lender dan borrower… Read More
Poin Penting CGS International memprediksi IHSG hari ini (27/1) bergerak variatif cenderung menguat dengan support… Read More
Poin Penting Adira Finance mengedepankan solusi pembiayaan relevan dengan kondisi daya beli dan perilaku konsumen… Read More