News Update

Ini Sosok Pengatur Arus Duit Bank Mandiri yang Baru

Jakarta–PT Bank Mandiri Tbk (Mandiri) akhirnya punya Direktur Keuangan baru pasca ditinggal Pahala N Mansury yang keluar pasca ditunjuk menjadi Direktur Utama Garuda Indonesia menggantikan Arif Wibowo.

Sosok pengganti Pahala N Mansury pun ternyata bukan orang asing di dunia perbankan bahkan di Mandiri sekalipun. Siapa lagi kalau bukan Darmawan Junaidi.

Lelaki kelahiran 25 Juni 1966, ini sempat menjabat sebagai Direktur Keuangan Semen Indonesia pada 2016 lalu. Bahkan sempat ditunjuk mengisi posisi Pejabat Pengganti Sementara Direktur Utama di Semen Indonesia, selepas Rizkan Chandra mangkat.

Sebelumnya beliau menjabat sebagai Head of Treasury Group Bank Mandiri pada periode 2015-2016; Regional CEO Bali dan Nusa Tenggara 2015-2016, dan SVP Treasury selama periode 2012-2014.

Adapun latar belakang pendidikan, Darmawan adalah jebolan pendidikan Hukum Perdata di Universitas Sriwijaya Palembang. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Dwitya Putra

Recent Posts

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

3 hours ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

4 hours ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

5 hours ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

5 hours ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

7 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

7 hours ago