Manado – Infobank bekerja sama dengan PT Rintis Sejahtera menggelar rating “Transaction Banking 2018” terhadap lebih dari 90 billers yang tergabung dalam layanan Payment Solution Jaringan ATM PRIMA.
Hasil rating memunculkan 5 billers sebagai peraih predikat billers terbaik, yakni terbesar dalam transaksi, tertinggi dalam pertumbuhan, dan tercepat dalam proses.
Baca juga: Ini Dia 28 Bank Peraih “Transaction Banking Awards 2018”
Siapa saja 5 billers itu? Ini dia 5 billers terbaik dalam transaksi perbankan tahun 2018, yang Kamis malam, 30 Agustus 2018, menerima penghargaan pada acara penganugerahan “Transaction Banking Awards 2018” di Four Point Hotel, Manado.
1. PT Link Net (First Media)
2. PT Supra Primatama Nusantara (Biznet)
3. PT Dompet Anak Bangsa (Go-Pay)
4. PT Asuransi Jiwa Central Asia Raya (CAR), dan
5. PT Global Digital Niaga (Blibli.com).
“Kami ucapkan selamat kepada 5 billers yang berhasil meraih penghargaan,” ujar Iwan Setiawan, Direktur Utama PT Rintis Sejahtera, didampingi Eko B. Supriyanto, Direktur Biro Riset Infobank. (*)
Jakarta - PT Prudential Life Assurance atau Prudential Indonesia mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III-2024.… Read More
Jakarta - Di era digital, keinginan untuk mencapai kebebasan finansial pada usia muda semakin kuat,… Read More
Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat indeks pembangunan manusia (IPM) mencapai 75,08 atau dalam… Read More
Jakarta - PT Caturkarda Depo Bangunan Tbk (DEPO) hari ini mengadakan paparan publik terkait kinerja… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) melaporkan posisi Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada triwulan III 2024 tercatat… Read More
Jakarta - Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Ferry Juliantono turun tangan mengatasi kisruh yang membelit Koperasi Produksi Susu… Read More