Ini 20 Calon Pimpinan KPK yang Lolos Seleksi

Jakarta – Panitia seleksi calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan 20 peserta lulus dari tes profile assesment. Jumlah itu merupakan hasil seleksi dari 40 orang.

Pengumuman tersebut dilakukan di Kantor Kementerian Sekretariat Negara(Kemensetneg), Jakarta Pusat, pada hari ini, Jumat siang, 23 Agustus 2019.

Adapun 20 nama tersebut berasal dari berbagai latar belakang. Berikut 20 capim yang diumumkan lolos seleksi berikutnya:

1. Alexander Marwata – Komisioner KPK
2. Antam Novambar – Anggota Polri
3. Bambang Sri Herwanto – Anggota Polri
4. Cahyo RE Wibowo – Karyawan BUMN
5. Firli Bahuri – Anggota Polri
6. I Nyoman Wara – Auditor BPK
7. Jimmy Muhamad Rifai Gani – Penasihat Menteri Desa
8. Johanis Tanak – Jaksa
9. Lili Pintauli Siregar – Advokat
10. Luthfi Jayadi Kurniawan – Dosen
11. Jasman Pandjaitan – Pensiunan Jaksa
12. Nawawi Pomolango – Hakim
13. Neneng Euis Fatimah – Dosen
14. Nurul Ghufron – Dosen
15. Roby Arya – PNS Seskab
16- Sigit Danang Joyo – PNS Kemenkeu
17. Sri Handayani – Anggota Polri
18. Sugeng Purnomo – Jaksa
19. Sujanarko – Pegawai KPK
20. Supardi – Jaksa. (*)

Paulus Yoga

Recent Posts

HSBC Cetak Pertumbuhan Dana Kelolaan Nasabah Tajir Rp10 Triliun di Kuartal III 2024

Jakarta – PT Bank HSBC Indonesia (HSBC Indonesia) mencetak pertumbuhan dana kelolaan nasabah kaya (afluent) menembus… Read More

23 mins ago

Dampak Kemenangan Trump di Pilpres AS bagi Indonesia: Untung dan Ruginya

Jakarta – Ekonom Universitas Paramadina Samirin Wijayanto, menilai bahwa kemenangan Donald Trump dalam Pemilu AS 2024 membawa dampak… Read More

24 mins ago

OJK Sebut 4 Elemen Ini Jadi Kunci Regulasi Keamanan Siber

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyoroti perkembangan digitalisasi yang semakin canggih, memudahkan, dan lebih… Read More

1 hour ago

Trump Menang Pilpres AS, BCA Cermati Dampaknya ke Pasar Keuangan

Jakarta – Direktur BCA Haryanto Budiman menilai kemenangan Donald Trump dalam Pemilu Amerika Serikat (AS) 2024 dapat… Read More

1 hour ago

IHSG Ditutup Ambles 1,90 Persen ke Level 7.243, 362 Saham Merah

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, 7 November 2024, ditutup ambles… Read More

3 hours ago

Dukung Digitalisasi Bisnis, Unifiber Luncurkan NOC Berskala Internasional

Jakarta - Unifiber, lini bisnis infrastruktur digital di bawah naungan PT Asianet Media Teknologi (Asianet),… Read More

3 hours ago