Categories: KeuanganNews Update

Infobank dan MES Perkuat Kerja Sama Pengembangan Ekonomi Syariah

Yogyakarta – Infobank dan Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) menyepakati kerja sama pengembangan ekonomi syariah nasional.

Kesepakatan itu ditandai dengan penandatanganan kerja sama (MoU) antara Infobank dan MES yang dilakukan oleh Eko B. Supriyanto, Pemimpin Redaksi Infobank Media Group didampingi Karnoto Mohamad, Wakil Pemimpin Redaksi Infobank Media Group dan Iggi Haruman Achsien, Sekjen MES didampingi Hery Gunardi, Bendahara Umum MES yang juga Direktur Utama Bank Syariah Indonesia (BSI).

“Kerja sama ini merupakan bentuk sinergi yang luar biasa bagi pengembangan ekonomi dan keuangan syariah nasional,” tegas Eko B. Supriyanto.

Penandatanganan kerja sama ini dilakukan di sela-sela acara seminar nasional “Islamic Finance Summit 2021: Driving The Growth of The Halal Industry in The New Normal Ekonomi”, yang diselenggarakan Infobank bekerja sama dengan MES, Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (KNEKS), Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), dan Tokoh Syariah, di Yogyakarta, Kamis (30/9). (*) Ari Nugroho

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

1 hour ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

2 hours ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

2 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

6 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

15 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

16 hours ago