Info Anda

Indonesia Negara ke 27 Hadirnya M&C Saatch

Jakarta – M&C Saatchi, salah satu jaringan agensi mandiri terbesar di dunia, hadir di Indonesia dan dengan segera akan memulai operasinya.

Indonesia akan menjadi negara bagian ke-27 dan akan melengkapi operasi yang ada di Malaysia dan Singapura.

Agensi ini sendiri akan menawarkan solusi pemasaran terpadu termasuk periklanan, pemasaran media digital dan sosial, pemasaran mobilitas, pemasaran kinerja, CRM, analisis data, hubungan masyarakat dan pemasaran sosok berpengaruh atau influencer, pemasaran olahraga dan hiburan, sponsor, pemasaran pembelanja dan inovasi ritel.

Sejalan dengan model kemitraan unik mereka,  bermitra dengan Anish Daryani untuk peluncurannya di Indonesia.

Anish memiliki 15 tahun pengalaman periklanan di India, Kenya, Nigeria, Vietnam dan Indonesia. Dia telah bekerja di Indonesia selama 2 tahun terakhir.

“Strategi kami sederhana, menemukan bakat terbaik di pasar utama dan memberikan kebebasan, tanggung jawab dan dukungan bagi mereka untuk berkembang,” kata Moray McLennan, Direktur Utama Global dari M&C Saatchi di Jakarta, Kamis, 25 Januari 2018.

Sementara itu, Richard Morewood, Direktur Utama Asia untuk M&C Saatchi mengatakan, pihaknya sangat bangga berada di pasar terbesar di Asia Tenggara.

“Ini memperluas jejak kami di Asia di mana kami telah berhasil hadir di Singapura, India, China dan Malaysia,” ujarnya. (*)

Apriyani

Recent Posts

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

2 hours ago

Berkat Hilirisasi Nikel, Ekonomi Desa Sekitar Pulau Obin Tumbuh 2 Kali Lipat

Jakarta - Hilirisasi nikel di Pulau Obi, Maluku Utara membuat ekonomi desa sekitar tumbuh dua… Read More

3 hours ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

3 hours ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

4 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

4 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

4 hours ago