Snapshot

Indonesia Fintech Forum 2019

Sekretaris Umum KAFEGAMA, Friderica Widyasari Dewi, Direktur Utama Bank Mandiri, Kartika Wirjoatmodjo, Debuti Gubernur Bank Indonesia, Sugeng, Ketua Umum KAFEGAMA, Perry Warjiyo, Dirjen Dukcapil Kemendagri, Zudan Arif Fakrulloh, Deputi Komisioner OJK Institute dan Keuangan Digital, Sukarela Batunanggar dan Ketua Panitia Indonesia Fintech Forum (IFF) 2019, Dodit Wiweko Probojakti (kiri ke kanan) sesaat setelah Seminar Nasional dengan topic “Shaping the Future of Indonesia Fintech Industry” di dalam rangkaian IFF 2019 yang diselenggarakan oleh Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM (KAFEGAMA) di Jakarta, Rabu, 4 September 2019. Forum Fintech ini adalah bentuk kepedulian Kafegama terhadap perkembangan ekonomi digital serta mendorong akselerasi industri keuangan digital di Indonesia.

erman subekti

Recent Posts

Rekam Jejak Alwin Jabarti Kiemas, Tersangka Kasus Judi Online di Tubuh Komdigi

Jakarta – Kasus mafia buka akses pemblokiran judi online yang melibatkan pegawai Komunikasi dan Digital… Read More

25 mins ago

IHSG Sesi I Berbalik Merosot 0,32 Persen ke Level 7.290

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (26/11) ditutup… Read More

1 hour ago

Survei BI: Harga Rumah Makin Mahal, Penjualan Terkontraksi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan hasil Survei Harga Properti Residensial (SHPR) yang mengindikasikan harga properti masih meningkat,… Read More

1 hour ago

Delta Dunia Makmur Akuisisi Tambang Batu Bara di Australia, Segini Nilainya

Jakarta - PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID) melalui anak perusahaannya, yakni PT Bukit Makmur… Read More

3 hours ago

Harga Emas Antam Anjlok Rp40.000, Saatnya Borong?

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Selasa, 26 November… Read More

4 hours ago

IIF Gandeng ADB Bangun Infrastruktur di Dumai

Jakarta - PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) dan Asian Development Bank (ADB) mendukung pembangunan infrastruktur… Read More

4 hours ago