News Update

Indeks Wall Street Di Zona Merah

Jakarta – IHSG berhasil rebound pada perdagangan hari Jumat dengan penguatan sebesar 30,36 poin atau 0,46 persen ke level 6.628,82. Tujuh sektor tercatat menguat dipimpin oleh sektor aneka industri yang menguat 1,19 persen, sektor perdagangan naik 0,73 persen, sektor keuangan 0,68 persen dan sektor pertambangan sebesar 0,61 persen. Sedangkan tiga sektor lainnya melemah yakni sektor perkebunan sebesar 0,003 persen, sektor properti 0,22 persen dan sektor industri dasar 0,92 persen.

Bursa Asia ditutup melemah pada perdagangan Jumat seiring dengan kenaikan yield obligasi Amerika Serikat yang menguat pada sesi terakhir perdagangan. Indeks Nikkei melemah 211,58 poin atau 0,90 persen ke level 23.274,53. Indeks Hang Seng melemah 0,12 persen ke level 32.601,78. Sementara indeks STI melemah 0,49 persen ke level 3.529,82.

Seiring dengan kekhawatiran investor atas kenaikan yiled obligasi, indeks acuan Bursa Amerika menutup perdagangan dengan melemah lebih dari 500 poin, dimana merupakan pelemahan tertinggi sejak 2016.

Indeks Dow Jones turun 665,75 poin atau 2,54 persen ke level 25.520,96. Indeks S&P turun 59,85 poin atau 2,12 persen ke level 2.762,13, dan indeks Nasdaq turun 144,91 poin atau 1,96 persen ke level 7.240,95.

Send, bursa Eropa kembali ditutup melemah pada perdagangan Jumat, dimana investor masih mengamati sejumlah rilis laporan keuangan. Indeks FTSE 100 melemah 0,63 persen ke level 7.443,43. Indeks CAC 40 melemah 1,64 persen ke level 5.364,98, dan indeks DAX melemah 1,68 persen ke level 12.785,16.(*)

 

 

 

Risca Vilana

Recent Posts

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

6 hours ago

Berkat Hilirisasi Nikel, Ekonomi Desa Sekitar Pulau Obin Tumbuh 2 Kali Lipat

Jakarta - Hilirisasi nikel di Pulau Obi, Maluku Utara membuat ekonomi desa sekitar tumbuh dua… Read More

6 hours ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

6 hours ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

8 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

8 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

8 hours ago