News Update

Indeks Kepercayaan UMKM Terhadap Pemerintah Terus Meningkat

Jakarta – BRI Micro & SME Index (BMSI) mencatat, Indeks Kepercayaan Pelaku UMKM Kepada Pemerintah (IKP) terus meningkat dilevel 139,8 pada kuartal-I 2021 dari sebelumnya 131,3 pada kuartal-I 2020.

Direktur Bisnis Mikro PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) Supari mengatakan, mayoritas pelaku UMKM memberikan penilaian yang baik terhadap kemampuan Pemerintah dalam menjalankan tugasnya.

“Kami rilis beberapa waktu lalu, mereka optimis ternyata baik aktivitas binis yang berkaitab dengan aktivitas mereka produksi dan indeks sentimen bisnis terkait dengan presepsi mereka,” kata Supari dalam Webinar Infobank UMKM Milenial Summit 2021, Kamis 6 Mei 2021.

Untuk Indeks Aktifitas Bisnis (IAB) pada kuartal I-2021 juga meningkat menjadi 93,0 dari sebelumnya di kuartal-IV 2020 sebesar 81,5. Menurutnya, peningkatan ini merupakan dampak dari program vaksinasi.

Dirinya menjelaskan, bahwa BMSI ini merupakan survei yang menilai pelaku UMKM atas aktivitasnya, terdiri atas indeks aktivitas bisnis (IAB) untuk melihat situasi sekarang dan juga situasi tiga bulan yang akan datang. (*)

Editor: Rezkiana Np

Suheriadi

Recent Posts

Bank Banten Ungkap Rencana Take Over Kredit ASN di Kabupaten Lebak dan Kota Serang

Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) berencana mengambil alih (take over)… Read More

16 mins ago

Ekspor RI Naik 10,69 Persen jadi USD24,41 Miliar di Oktober 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan ekspor pada Oktober 2024 mengalami peningkatan. Tercatat, nilai ekspor Oktober… Read More

27 mins ago

Neraca Perdagangan RI Oktober 2024 Surplus USD2,48 Miliar

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan Indonesia pada Oktober 2024 mencatatkan surplus sebesar USD2,48… Read More

33 mins ago

RUPSLB Bank Banten Sepakati Pergantian Pengurus, Ini Susunan Direksi dan Komisaris Terbaru

Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) baru saja menggelar Rapat Umum… Read More

44 mins ago

Dolar Menguat, Rupiah Tertekan ke Rp15.938 Imbas Sikap The Fed

Jakarta - Rupiah diperkirakan akan melanjutkan pelemahan terhadap dolar Amerika Serikat (AS) seiring penguatan dolar… Read More

1 hour ago

PPATK Blokir Rekening Ivan Sugianto, Pengusaha yang Viral karena Intimidasi Siswa

Jakarta - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) memblokir sejumlah rekening milik Ivan Sugianto… Read More

1 hour ago