Direktur PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Budi Satria bersama Ketua Umum Dewan Pengurus Korps Pegawai Negeri Republik Indonesia (Korpri) Nasional Zudan Arif Fakrulloh memamerkan Perjanjian Kerja sama terkait Penyediaan Jasa dan Layanan Perbankan di Jakarta, Selasa (23/7). Kerjasama tersebut membuka peluang Bank BTN untuk menyalurkan pembiayaan perumahan bagi sekitar 4,3 juta anggota Korpri baik dengan skema KPR subsidi maupun nonsubsidi. BTN juga berpeluang memanfaatkan jasa pengelolaan Dana Pihak Ketiga dan fee based income pelayanan perbankan dari produk Tabungan, Giro maupun Deposito serta fasilitas transaksional untuk mendukung kinerja anggota Korpri. (*)
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More
Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More
Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More
Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More
Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More