Ilustrasi - Pergerakan pasar sahan. (Foto: Istimewa)
Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) ditutup anjlok ke level 7.087,31 atau melemah 1,11 persen dari dibuka melemah pada level 7.166,67 pada perdagangan Jumat (19/4).
Kemudian, seluruh indeks pun mengalami pelemahan, dengan IDX30 melemah 1,60 persen menjadi 466,84, LQ45 melemah 1,62 persen menjadi 920,31, Sri-Kehati melemah sebesar 1,65 persen menjadi 411,90, dan JII melemah 1,71 persen menjadi 510,55.
Selain keempat indeks tersebut, indeks INFOBANK15 yang mengukur kinerja harga dari 15 saham perbankan dengan faktor fundamental yang baik dan likuiditas perdagangan yang tinggi ini, ikut bergerak terkoreksi sebesar 1,73 persen ke posisi 1.261,44.
Baca juga: IHSG hingga Bursa Asia Kompak Anjlok Gara-gara Israel Serang Iran, Begini Tanggapan BEI
Hampir seluruh saham bank yang masuk ke dalam indeks INFOBANK15, mengalami pergerakan yang melemah, di antaranya adalah:
Adapun, hanya saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) yang ditutup flat ke level Rp9.475. (*)
Editor: Galih Pratama
Poin Penting OJK mencatat 24 penyelenggara pindar memiliki TWP90 di atas 5 persen per November… Read More
Poin Penting IPR Desember 2025 diperkirakan tumbuh 4,4% (yoy), ditopang konsumsi Natal dan Tahun Baru.… Read More
Oleh Rahma Gafmi, Guru Besar Universitas Airlangga TEPAT 8 Januari 2026 akhirnya pemerintah melakukan konferensi… Read More
Poin Penting OJK menyetujui pencabutan izin usaha pindar Maucash milik Astra secara sukarela, mengakhiri operasional… Read More
Poin Penting Universal BPR Fun Run 5K 2026 menjadi ajang silaturahmi, edukasi, dan penguatan UMKM… Read More
Poin Penting OJK membentuk Direktorat Pengawasan Perbankan Digital yang efektif sejak 1 Januari 2026 untuk… Read More