Categories: Pasar Modal

IHSG Kembali Terkoreksi 28 Poin

Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 28.930 poin atau 0,64% ke level 4,508.452 pada perdagangan Jumat, 4 Desember 2015. Sementara Indeks LQ45 ditutup terkoreksi 6.354 poin atau 0,81% ke level 777.484.

Minimnya sentimen positif di pasar jadi penyebab indeks kembali terpangkas untuk kesekian kalinya hari ini. Alhasil investorpun lebih memilih wait and see, sambil melepas portofolionya agar tidak jatuh lebih dalam.

Kondisi tersebut mendorong mayoritas sektoral saham dilantai bursa kompak melemah.

Perdagangan hari ini sendiri berrjalan moderat dengan frekuensi transaksi sebanyak 199,942 kali dengan volume 5,588 miliar lembar saham senilai Rp5,01 triliun. Sebanyak 77 saham naik, 173 turun, dan sisanya 95 saham stagnan.

Saham-saham yang turun cukup dalam dan masuk dalam kategori top losers antara lain Unilever (UNVR) turun Rp575 ke Rp36.175, Mayora (MYOR) turun Rp475 ke Rp25.600, United Tractor (UNTR) turun Rp425 ke Rp15.675, dan HM Sampoerna (HMSP) turun Rp400 ke Rp97.200. (*) Dwitya Putra

Apriyani

Recent Posts

BNI Sumbang Rp77 Triliun ke Penerimaan Negara dalam 5 Tahun

Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mencatatkan kontribusi terhadap penerimaan negara… Read More

3 hours ago

BI Gratiskan Biaya MDR QRIS untuk Transaksi hingga Rp500 Ribu, Ini Respons AstraPay

Jakarta - PT Astra Digital Arta (AstraPay) merespons kebijakan anyar Bank Indonesia (BI) terkait biaya Merchant Discount… Read More

4 hours ago

AstraPay Bidik 16,5 Juta Pengguna di 2025, Begini Strateginya

Jakarta - Aplikasi pembayaran digital dari grup Astra, PT Astra Digital Arta (AstraPay) membidik penambahan total pengguna… Read More

4 hours ago

Askrindo Dukung Gerakan Anak Sehat Indonesia di Labuan Bajo

Labuan Bajo – PT Askrindo sebagai anggota holding BUMN Asuransi, Penjaminan dan Investasi Indonesia Financial… Read More

4 hours ago

Presiden Prabowo Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi El Sol del Perú, Ini Maknanya

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memperoleh tanda kehormatan tertinggi, yakni “Grand Cross of the Order… Read More

6 hours ago

RUPS PLN Rombak Pengurus, Berikut Direksi dan Komisaris Terbarunya

Jakarta – PT PLN (Persero) telah melakukan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), pada Kamis (14/11).… Read More

6 hours ago