Jakarta–PT BNP Paribas Investment Partners (BNPP IP) memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) pada 2017 akan tembus di kisaran 5.900-6.000.
Direktur dan Head of Equity BNPP, Aliyahdin Adi optimistis pasar saham tahun ini akan lebih baik dibandingkan dengan tahun lalu. Dia memprediksi IHSG pada kuartal pertama tahun ini akan ada di level 5.900-6.000, yang mana target tersebut sudah diprediksi sejak awal tahun.
Adi menilai, sentimen domestik akan menjadi pendorong kinerja IHSG pada kuartal pertama 2017. Ia juga menjelaskan, target tersebut berdasarkan pada proyeksi tingkat imbal hasil obligasi pemerintah tenor 10 tahun pada kisaran 7,5-8 persen dan tingkat pertumbuhan pemdapatan emiten sekitar 13-14 persen pada tahun ini.
”Berdasarkan prospek pertumbuhan dan disesuaikan dengan faktor makroekonomi, tingkat evaluasi sektor dan risiko pasar, kami memilih untuk lebih fokus pada perusahaan yang stabil dengan prospek pertumbuhan jangka panjang. Kami melihat sektor konsumen, telekomunikasi, kesehatan serta sektor otomotif dan perbankan sebagai sektor-sektor yang berpotensi di tahun ini,” jelas Adi di Jakarta, Kamis, 6 April 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Oleh Tim Infobank KREDIT macet tidak bisa masuk ranah pidana. Bahkan, dalam kesimpulan seminar Infobank… Read More
Poin Penting Krista Interfood 2026 dipastikan tetap digelar pada 4-7 November 2026 di NICE PIK… Read More
Poin Penting Pengguna aktif PINTU tumbuh 38% sepanjang 2025, didorong meningkatnya minat masyarakat terhadap investasi… Read More
Poin Penting Cuaca ekstrem dan bencana alam mendorong kenaikan risiko kredit fintech lending, tecermin dari… Read More
Poin Penting Bank Mandiri memperkuat peran sebagai agen pembangunan melalui dukungan terintegrasi UMKM, Bank Mandiri… Read More
Poin Penting Allianz Syariah dan BTPN Syariah menjalin kerja sama strategis dengan meluncurkan produk kolaborasi… Read More