Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali menguat, dengan dibuka naik 107.23 poin atau 2,2% ke level 4,914.67 pada perdagangan Selasa, 7 April 2020. Penguatan ini terjadi seiring aksi beli saham, menyusul sentimen positif dari penguatan bursa AS.
Pada perdagangan kemarin, Bursa Amerika Serikat ditutup menguat, dengan Dow Jones ditutup 22,679.99 (+7.73%), NASDAQ ditutup 7,913.24 (+7.33%), S&P 500 ditutup 2,663.68 (+7.03%).
Penguatan ini terjadi setelah Presiden Trump melakukan press conference yang mengatakan bahwa saat ini terdapat 10 macam percobaan obat untuk terapi Covid-19 yang di mana research and development bekerja cukup cepat dan dalam waktu yang cepat.
Hal ini terbukti dari jumlah kasus per hari di US yang mulai terlihat melambat menunjukkan bahwa US telah mencapai puncaknya dan data dari Italia serta Spanyol juga mulai menunjukkan perlambatan. (*)
Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan impor pada Oktober 2024 sebesar USD21,94 miliar atau naik 16,54… Read More
Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) berencana mengambil alih (take over)… Read More
Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan ekspor pada Oktober 2024 mengalami peningkatan. Tercatat, nilai ekspor Oktober… Read More
Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan Indonesia pada Oktober 2024 mencatatkan surplus sebesar USD2,48… Read More
Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) baru saja menggelar Rapat Umum… Read More
Jakarta - Rupiah diperkirakan akan melanjutkan pelemahan terhadap dolar Amerika Serikat (AS) seiring penguatan dolar… Read More