Snapshot

IBK Bank Indonesia Catatkan Kinerja Keuangan Positif

Direktur Utama IBK Bank Indonesia Tbk, Cha Jae Young tengah memberikan paparan kinerja saat press Conference & Investor Relation yang digelar di Jakarta.
Direktur Utama PT IBK Bank Indonesia Tbk, Cha Jae Young (tengah) bersama Direktur Alexander Frans Rori, Direktur MC Vera Afianti, Direktur Lee Dae Sung dan Direktur Bisnis Edwin Rudianto (kiri ke kanan) saat press Conference & Investor Relation yang digelar di Jakarta, Rabu, 8 Februari 2023.

IBK Bank Indonesia berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang positif di 2022. Lebih detail, penyaluran kredit IBK Indonesia tumbuh 32,70% secara tahunan menjadi Rp8,06 triliun, DPK sebesar Rp8,37 triliun atau tumbuh 32,42% dan laba bersih melejit 940,00% menjadi Rp104 miliar.

M Zulfikar

Recent Posts

BEI ‘Tendang’ 8 Emiten Pailit, Ini Daftarnya!

Jakarta - Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan telah melakukan penghapusan pencatatan efek atau delisting terhadap… Read More

31 mins ago

Tak Hanya Australia, Indomie juga Pernah Ditarik di Dua Negara Ini

Jakarta – Empat varian rasa produk mi instan Indomie milik PT Indofood CBP Sukses Makmur… Read More

57 mins ago

Agresif Ekspansi di RI, Xanh SM Gandeng BCA, XL Axiata hingga Lippo

Jakarta - Perusahaan penyedia layanan mobilitas listrik asal Vietnam, Xanh SM mengumumkan penandatanganan Nota Kesepahaman… Read More

1 hour ago

Rupiah Tembus Rp16.300 per Dolar, Begini Respons Airlangga

Jakarta – Rupiah sempat menembus Rp16.300 per Dolar Amerika Serikat (AS). Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto… Read More

1 hour ago

Tolak PPN 12 Persen, Ekonom Sarankan Pemerintah Terapkan Kebijakan Ini

Jakarta - Ekonom dan Pakar Kebijakan Publik UPN Veteran Jakarta Achmad Nur Hidayat menyatakan menolak… Read More

1 hour ago

Melonjak Hampir 300 Persen, Jumlah Downloaders PINTU Tembus 9 Juta

Jakarta– Aplikasi PT Pintu Kemana Saja (PINTU), membukukan catatan positif sepanjang 2024. Trading volume dan… Read More

2 hours ago