Jakarta–PT Bank HSBC Indonesia (HSBC Indonesia) pada tahun ini akan fokus pada segmen bisnis ritel dan UMKM serta membantu perkembangan dunia usaha umunya serta memenuhi harapan dan ambisi nasabah.
“Kita fokus saat ini untuk mengembangkan bisnis untuk konsumer dan ritel, korporasi, komersial dan usaha kecil dan menengah (UKM),” ungkap Blake Hellam, Direktur Ritel Banking dan Management HSBC Indonesia di Gedung World Trade Center, Jakarta, Selasa, 9 Mei 2017.
Ia menyebutkan, Indonesia sebagai negara dengan kekuatan ekonomi terbesar di ASEAN, terus menunjukkan pertumbuhan yang dipacu oleh perpaduan peningkatan pendapatan, urbanisasi, serta penanarnan modal di bidang infrastruktur.
Ditopang oleh budaya kewirausahaan dan inovasi bisnis, Indonesia berada di jalur yang tepat untuk menj adi ekonomi terbesar ketujuh di dunia pada 2030 berdasarkan Produk Domestik Bruto (PDB). (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta – Bangkok Bank sukses mengakuisisi 89,12 persen saham PT Bank Permata Tbk (BNLI) dari Standard Chartered Bank dan… Read More
Jakarta – PT PLN (Persero) dalam mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060 membutuhkan investasi mencapai USD700 miliar… Read More
Jakarta - PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau Permata Bank memiliki peluang ‘naik kelas’ ke Kelompok Bank… Read More
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto optimis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mencapai level 8 persen dalam kurun waktu… Read More
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Makassar – PT Asuransi Maximus Graha Persada Tbk (Maximus Insurance) menyerahkan polis asuransi jaminan diri… Read More