Categories: Snapshot

Hery Gunardi Raih Penghargaan Tokoh Syariah 2021-The Rising Star in Islamic Banking

Direktur Utama Bank Syariah Indonesia Hery Gunardi (kanan) saat menerima penghargaan Tokoh Syariah 2021 – The Rising Star in Islamic Banking dari Editor in Chief Infobank Eko B Supriyanto (kiri) dalam acara Infobank 10th Islamic Finance Award 2021 di Yogyakarta, Kamis, 30 September 2021. Bank Syariah Indonesia juga berhasil meraih tiga penghargaan bergengsi yaitu Platinum Awards – As Sharia Institution with Predicate “10 years excellent” for Financial Performance during 2011–2021, The Best GCG 2020, dan The Best Performance 2020. Di tengah pandemi COVID-19, pada semester I tahun 2021, BSI mencatat perolehan laba bersih sebesar Rp1,48 triliun, naik 34,29% dari periode yang sama di tahun sebelumnya atau secara year on year (yoy). Kenaikan laba pada semester I tahun ini dipicu oleh pertumbuhan pembiayaan dan dana pihak ketiga (DPK) yang berkualitas.

erman subekti

Recent Posts

Fintech Lending Dinilai Mampu Atasi Gap Pembiayaan UMKM

Jakarta – Ekonom Senior Core Indonesia Hendri Saparini mengatakan masih terdapat gap yang tinggi antara kebutuhan pendanaan… Read More

3 hours ago

Dukung Program 3 Juta Rumah, Bank Mandiri Sinergi dengan Pengembang

Suasana saat penantanganan kerja sama Bank Mandiri dengan PT Delta Mitra Sejahtera dengan membangun 1.012… Read More

3 hours ago

BEI Optimistis Pasar Modal RI Tetap Tumbuh Positif di 2025

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyebut kinerja pasar modal Indonesia masih akan mengalami… Read More

4 hours ago

Jadwal Operasional BCA Selama Libur Nataru, Cek di Sini!

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menyesuaikan jadwal operasional kantor cabang sepanjang periode… Read More

5 hours ago

IHSG Tinggalkan Level 7.000, BEI Beberkan Biang Keroknya

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari ini (19/12) kembali ditutup merah ke… Read More

6 hours ago

Ekonomi AS dan China Turun, Indonesia Kena Imbasnya?

Jakarta - Senior Ekonom INDEF Tauhid Ahmad menilai, perlambatan ekonomi dua negara adidaya, yakni Amerika… Read More

6 hours ago