News Update

Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Antam Stagnan

Poin Penting

  • Harga emas Galeri24 dan UBS kompak naik pada Jumat 12 Desember 2025; Galeri24 naik Rp13.000/gram menjadi Rp2.459.000, sementara UBS naik Rp16.000/gram menjadi Rp2.498.000 per gram.
  • Harga emas Antam stagnan, tetap di level Rp2.431.000 per gram tanpa perubahan dari perdagangan sebelumnya.
  • Daftar harga terbaru seluruh varian untuk emas Antam, Galeri24, dan UBS menunjukkan konsistensi kenaikan di produk Galeri24 dan UBS, sementara Antam stabil di semua ukuran.

Jakarta – Harga emas untuk produk logam mulia Galeri24 dan UBS di Pegadaian pada Jumat, 12 Desember 2025, kompak mengalami kenaikan dibanding perdagangan kemarin. 

Berdasarkan laman Sahabat Pegadaian, harga jual emas Galeri24 kini dibanderol Rp2.459.000 per gram, naik Rp13.000 dari harga sebelumnya Rp2.446.000 per gram

Pun begitu dengan harga jual emas UBS hari ini naik Rp16.000 menjadi Rp2.498.000 per gram, dari harga semula Rp2.482.000 per gram.

Berbeda dengan UBS dan Galeri24, harga emas Antam berdasarkan laman Logam Mulia justru tidak mengalami pergerakan alias stagnan. Harga jualnya dibanderol Rp2.431.000 per gram.

Baca juga: Perbedaan Emas Antam dan UBS, Mana Lebih Cuan?

Daftar Harga Emas Galeri24, dan UBS per Jumat, 12 Desember 2025

Harga emas Antam:

  • Harga emas 0,5 gram: Rp1.265.000
  • Harga emas 1 gram: Rp2.431.000
  • Harga emas 2 gram: Rp4.802.000
  • Harga emas 3 gram: Rp7.178.000
  • Harga emas 5 gram: Rp11.930.000
  • Harga emas 10 gram: Rp23.805.000
  • Harga emas 25 gram: Rp59.387.000
  • Harga emas 50 gram: Rp118.695.000
  • Harga emas 100 gram: Rp237.312.000
  • Harga emas 250 gram: Rp593.015.000
  • Harga emas 500 gram: Rp1.185.820.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp2.371.600.00.

Harga emas Galeri24:

  • ‎Harga emas Galeri24 0,5 gram: Rp1.290.000
  • ‎Harga emas Galeri24 1 gram: Rp2.459.000
  • ‎Harga emas Galeri24 2 gram: Rp4.845.000
  • ‎Harga emas Galeri24 5 gram: Rp12.023.000
  • ‎Harga emas Galeri24 10 gram: Rp23.981.000
  • ‎Harga emas Galeri24 25 gram: Rp59.805.000
  • ‎Harga emas Galeri24 50 gram: Rp119.517.000
  • ‎Harga emas Galeri24 100 gram: Rp238.915.000
  • ‎Harga emas Galeri24 250 gram: Rp593.487.000
  • ‎Harga emas Galeri24 500 gram: Rp1.186.973.000
  • ‎Harga emas Galeri24 1.000 gram: Rp2.373.946.000.
Baca juga: Purbaya Beber Target Bea Keluar Batu Bara dan Emas 2026, Berikut Rinciannya

Harga emas UBS:

  • ‎Harga emas UBS 0,5 gram: Rp1.350.000
  • ‎Harga emas UBS 1 gram: Rp2.498.000
  • ‎Harga emas UBS 2 gram: Rp4.958.000
  • ‎Harga emas UBS 5 gram: Rp12.252.000
  • ‎Harga emas UBS 10 gram: Rp24.375.000
  • ‎Harga emas UBS 25 gram: Rp60.817.000
  • ‎Harga emas UBS 50 gram: Rp121.383.000
  • ‎Harga emas UBS 100 gram: Rp242.669.000
  • ‎Harga emas UBS 250 gram: Rp606.494.000
  • ‎Harga emas UBS 500 gram: Rp1.211.564.000 (*)

Muhamad Ibrahim

Recent Posts

BPKP Tegaskan 2 Fungsi Ini Sebagai Pengawas BUMN

Poin Penting BPKP menjalankan dua fungsi utama pengawasan BUMN, yakni melalui Multi Level Governance dan… Read More

45 mins ago

BPK: Tidak Semua Kredit Bermasalah Merupakan Kerugian Negara

Poin Penting Kredit bermasalah tidak otomatis menjadi kerugian negara, karena harus dinilai melalui pemeriksaan komprehensif… Read More

2 hours ago

IHSG Sesi I Ditutup Bertahan Menghijau pada Level 9.060

Poin Penting IHSG sesi I ditutup menguat 0,55% ke level 9.060,05, dengan nilai transaksi mencapai… Read More

2 hours ago

Kasus Kredit Macet Rentan Ditarik ke Ranah Pidana, Begini Tanggapan Kejaksaan

Poin Penting Kasus kredit macet Sritex memperkuat ketakutan bankir karena masih adanya persepsi penegak hukum… Read More

3 hours ago

Scam Kian Merajalela, IASC Blokir Dana Rp436,88 M dari Kerugian Rp9,1 T

Poin Penting Kasus scam online kian meresahkan, dengan 432.637 aduan masuk ke IASC dan total… Read More

4 hours ago

BI Klaim Insentif KLM Efektif Percepat Penurunan Suku Bunga Perbankan

Poin Penting BI menilai Insentif Likuiditas Makroprudensial (KLM) efektif mempercepat penurunan suku bunga kredit perbankan… Read More

4 hours ago