Snapshot

Halal Bihalal Eastspring Indonesia

(Tampak dari kiri kanan) Alan T Darmawan, Presiden Direktur Eastspring Investments Indonesia, Ari Pitojo, Direktur dan Chief Investment Officer Eastspring Investments Indonesia dan Rian Wisnu Murti, Chief of Product Development & Life Investment; Head of Sharia Unit, Eastspring Investments Indonesia dalam acara Halalbihalal Eastspring Investments Indonesia dan Market Update 2nd Half 2018 di Jakarta (04/07/2018).

Eastspring Investment Indonesia (Eastspring Indonesia) salah satu manajer investasi terbesar di Indonesia dengan dana kelolaan lebih dari Rp84 triliun per 29 Maret 2018 menggelar acara Halalbihalal dengan rekan rekan redaksi media massa nasional dan Update Global & Local Market 2nd Half 2018 di Jakarta. Kegiatan Media Gathering ini dimaksudkan untuk mempererat tali silahturahim antara Direksi Eastspring Indonesia dengan rekan rekan pers yang telah mendukung kiprah serta aktivitas Eastspring Indonesia di industri keuangan dan pasar modal tanah air dan juga berbagi perkembangan terakhir pasar global dan lokal hingga pertengahan tahun 2018. Secara keseluruhan, meskipun mendapat tekanan global sebagai konsekuensi dari pemulihan ekonomi AS dan ketegangan geopolitik, Eastspring yakin kondisi makroekonomi Indonesia secara keseluruhan masih baik. (*)

Baca juga: Eastspring Distribusikan Produk Reksa Dana ke Nasabah DBS

Dwitya Putra

Recent Posts

Delta Dunia Makmur Akuisisi Tambang Batu Bara di Australia, Segini Nilainya

Jakarta - PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID) melalui anak perusahaannya, yakni PT Bukit Makmur… Read More

55 mins ago

Harga Emas Antam Anjlok Rp40.000, Saatnya Borong?

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Selasa, 26 November… Read More

2 hours ago

IIF Gandeng ADB Bangun Infrastruktur di Dumai

Jakarta - PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) dan Asian Development Bank (ADB) mendukung pembangunan infrastruktur… Read More

2 hours ago

Rupiah Berpotensi Melemah Gegara Pernyataan Trump

Jakarta – Rupiah diperkirakan akan melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) akibat pernyataan Donald Trump yang akan… Read More

2 hours ago

IHSG Dibuka Naik 0,19 Persen ke Level 7.327

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.01 WIB (26/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

2 hours ago

IHSG Diprediksi Menguat Terbatas, Ini Sederet Sentimennya

Jakarta –  Pilarmas Investindo Sekuritas melihat Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal hari ini… Read More

3 hours ago