News Update

Glenn Fredly Tutup Usia

Jakarta – Kabar duka kembali menghampiri industri musik tanah Air. Glenn Fredly meninggal dunia pada Rabu, 8 April 2020.

Banyak yang tidak menyangka musisi papan atas ini meninggal dunia dan belum diketahui penyebabnya karena apa. Informasi meninggalnya Glenn sendiri menjadi viral di media sosial dan mengejutkan warga net.

Lelaki bernama lengkap Glenn Fredly Deviano Latuihamallo, ini merupakan anak pasangan Hengky David Latuihamallo dan Linda Mirna Siahaya. Lahir di Jakarta, 30 September 1975, Glenn memulai kariernya di tahun 1995 setelah baru saja lulus SMA tahun 1994.

Saat itu Glenn tergabung dalam band Funk Section menjadi vokalis dan sudah meluncurkan album eksklusif. Tiga tahun kemudian, Glenn memutuskan untuk bersolo karier dan mengeluarkan album sendiri bertajuk GLENN. Berkat suaranya yang merdu, kariernya pun melambung di dunia musik tanah Air.

Kesuksesan terus diraih setelah meluncurkan album kedua di tahun 2000 dengan judul KEMBALI dan 2003, bertajuk Selamat Pagi, Dunia. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Rasio Simpanan RI Masih Tertinggal, LPS Andalkan Peran BPR

Jakarta - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mengapresiasi kinerja pelaku bank perekonomian rakyat (BPR) dalam meningkatkan… Read More

1 hour ago

Kredit Melambat, BI Proyeksi Pertumbuhan Kredit Menuju Batas Bawah 2025

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat pertumbuhan kredit melambat. Pada Maret 2025 kredit perbankan tumbuh sebesar 9,16 persen… Read More

1 hour ago

Dampak Perang Tarif, BI Proyeksikan Pertumbuhan Ekonomi RI 2025 di Bawah 5 Persen

Jakarta – Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2025 akan sedikit berada di… Read More

2 hours ago

IHSG Ditutup Hijau ke Level 6.634, Nilai Transaksi Capai Rp13,65 Triliun

Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari ini, Rabu, 23 April 2025 kembali… Read More

2 hours ago

Laba BCA Tembus Rp14,1 Triliun di Kuartal I-2025, Ditopang Kuatnya Kredit

Jakarta – PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) membukukan laba bersih konsolidasi sebesar Rp14,1 triliun… Read More

2 hours ago

Bitcoin Rebound! Harga Tembus USD88.000, Dipicu Sederet Sentimen Berikut

Jakarta - Ajaib Kripto mencatat harga Bitcoin (BTC) kembali mencatatkan pemulihan. Berdasarkan data perdagangan Selasa,… Read More

2 hours ago