Snapshot

Fokus Transformasi Digital dan Inovasi Bisnis, BSI Cetak Pertumbuhan Laba 22,83%

Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi (paling kiri), bersama Direktur Compliance & Human Capital BSI Tribuana Tunggadewi (dua dari kiri), Direktur Information Technology BSI Saladin D Effendi (tiga dari kiri) dan Direktur Finance & Strategy BSI Ade Cahyo Nugroho (paling kanan) melihat grafik kinerja BSI di layar monitor sesaat sebelum Paparan Kinerja Kuartal IV/2024, di Jakarta.
Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi menyampaikan, BSI mencetak laba bersih mencapai Rp7,01 triliun, tumbuh dobel digit 22,83% secara tahunan (yoy), saat Paparan Kinerja Kuartal IV/2024, di Jakarta.
Sekretaris Perusahaan BSI Wisnu Sunandar
Direktur Information Technology BSI Saladin D Effendi, Direktur Compliance & Human Capital BSI Tribuana Tunggadewi, Direktur Utama BSI Hery Gunardi, Direktur Finance & Strategy BSI Ade Cahyo Nugroho dan Direktur Risk Management BSI Grandhis Helmi Harumansyah (kiri-kanan), saat Paparan Kinerja Kuartal IV/2024, di Jakarta, Kamis 6 Februari 2025.

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berhasil menjaga momentum pertumbuhan kinerja positif dan berkelanjutan pada akhir 2024, dengan mencetak laba bersih mencapai Rp7,01 triliun, tumbuh dobel digit 22,83% secara tahunan (yoy).

M Zulfikar

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

24 mins ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

45 mins ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

2 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

6 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

14 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

15 hours ago