Snapshot

Edukasi Literasi Keuangan

Direktur Keuangan dan Perencanaan Bisnis Bank Sahabat Sampoerna (Bank Sampoerna) Henky Suryaputra tengah memberikan pemaparan di hadapan mahasiswa Kampus Indonesia Banking School (IBS) di Kemang, Jakarta.

Direktur Keuangan dan Perencanaan Bisnis Bank Sahabat Sampoerna (Bank Sampoerna) Henky Suryaputra (kiri) berbincang dengan Dosen tetap STIE IBS Edi Komara (tengah) dan Wakil Ketua 1 Bidang Akademik STIE IBS Dr. Erric Wijaya usai acara Edukasi Literasi Keuangan di hadapan mahasiswa Kampus Indonesia Banking School (IBS) di Kemang, Jakarta, Jumat, 9 Juni 2023.

Dalam pemaparannya bertajuk “Fintech=Banking 5.0?,” Henky menegaskan pentingnya kolaborasi bank dengan fintech. Juga ditegaskan perkembangan teknologi pembayaran dan kemudahan yang ditawarkan saat ini harus disikapi dengan hati-hati, terutama dengan hadirnya pinjaman online illegal. Mahasiswa dan masyarakat tidak boleh terjebak oleh penawaran yang menggiurkan di depan, tetapi menyusahkan di kemudian hari. Sebagai bank yang mendukung penuh pemberdayaan UMKM, Bank Sampoerna terus melakukan transformasi digital dan mengajak UMKM untuk beralih ke transaksi digital melalui Sampoerna Mobile Banking. Pemaparan diikuti ratusan mahasiswa yg hadir secara fisik maupun secara online.

M Zulfikar

Recent Posts

2 Perusahaan Ini Bakal Melantai di BEI Besok, Cek Rinciannya

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) pada esok hari, Selasa, 8 Oktober 2024, bakal… Read More

3 mins ago

OJK Cabut Izin Usaha Rindang Sejahtera Finance, Ini Alasannya

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada hari ini, Senin 7 Oktober 2024, mengumumkan bahwa… Read More

27 mins ago

BCA Syariah Gelar Kegiatan Edukasi, Cerdas Berinvestasi Emas

Direktur BCA Syariah Pranata tengah menyampaikan paparan saat acara diskusi syariah dengan tema Cerdas Berinvestasi… Read More

40 mins ago

DYAN Optimistis Pendapatan 2024 Tumbuh 15 Persen, Ini Alasannya

Jakarta - PT Dyandra Media International Tbk (DYAN) atau Dyandra sebagai emiten yang bergerak di… Read More

1 hour ago

BEI Buka-bukaan soal Nasib Listing Bank Muamalat

Balikpapan – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) buka suara terkait rencana pencatatan saham alias listing PT Bank… Read More

2 hours ago

Akuisisi Bank Banten (BEKS), Bank Jatim (BJTM) Masih Negosiasi Harga Final

Jakarta - PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk atau Bank Jatim (BJTM) mengumumkan rencananya… Read More

2 hours ago