News Update

Dukung Gerakan GNNT, Tiga BUMN Luncurkan JM Access

“Telkom berkomitmen mendorong terciptanya masyarakat digital Indonesia, salah satunya dengan menggiatkan transaksi elektronik guna mendukung terwujudnya cashless society,” ujar Direktur Enterprise & Busines Service Telkom, Dian Rachmawan, di Jakarta, Jumat, 15 September 2017.

Dian mengatakan, Telkom Group bersama Jasa Marga juga melakukan uji coba teknologi JM Access berbasis kartu online di ruas tol Surabaya – Gempol dan JM Access berbasis stiker RFID di ruas tol Bali. Selanjutnya akan masuk ke tahap implementasi dengan mengikuti regulasi yang ditetapkan Pemerintah.

Baca juga: BI Sosialisasikan Pemberlakukan Tol Nontunai Oktober 2017

Sementara itu, Direktur Operasi I Jasa Marga Mohammad Sofyan menyambut baik dukungan Telkom terhadap penggunaan transaksi nontunai.

Menurutnya, Jasa Marga senantiasa berupaya meningkatkan minat pengguna jalan tol untuk segera beralih ke pembayaran elektronik saat bertransaksi di jalan tol, salah satunya melalui peluncuran sistem JM Access OBU.

“Terobosan hari ini merupakan langkah awal, di mana jalur yang digunakan masih dicampur dengan pembayaran berbasis kartu atau Hybrid, selanjutnya akan dilaksanakan secara dedicated (jalur khusus) dengan masih menggunakan Barrier, serta berikutnya Barrier akan dilepas menuju Multi Lane Free Flow atau pembayaran tol tanpa henti,” tambahnya. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

Mandiri Sekuritas Ramal Ekonomi RI Tumbuh 5,1 Persen di 2025

Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More

1 day ago

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

1 day ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

1 day ago

Insiden Polisi Tembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda Sumbar

Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More

1 day ago

Wamen ESDM Dukung Adopsi Electrifying Lifestyle di Masyarakat

Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More

1 day ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

1 day ago