Analisis

DPR Panggil 3 Bos HIMBARA Bahas Temuan BPK

Jakarta– Komisi XI DPR RI hari ini dijadwalkan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan tiga direktur utama bank badan usaha milik negara (BUMN) yakni BNI, BRI dan Bank Mandiri.

Turut hadir dalam rapat tersebut,
Direktur Utama PT Bank Mandiri Tbk Kartika Wirjoatmodjo,Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) Suprajarto, Direktur Utama PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) Achmad Baiquni, serta jajaran direksi lain.

Pimpinan sidang komisi XI Melchias Markus Mekeng menjelaskan, RDP membahas tentang hasil tanggapan dan tindaklanjut bank terhadap temuan Badan Pemeriksa Keuangan BPK dalam pengelolaan keuangan.

“DPR akan mendengarkan penjelasan dari bank BUMN terkait pemeriksaan kinerja efektifitas akuisisi dan collection. Lalu pemeriksaan corporate banking hingga wholesale banking,” jelas Mekeng di Komplek Perkantoran DPR Jakarta, Kamis 4 Juli 2019.

Dalam paparannya, perbankan juga menyampaikan capaian kinerja masing-masing kepada anggota komisi XI. Para anggota pun turut mengapresiasi kinerja positif yang telah dipaparkan tersebut.

DPR berharap, kedepan bank milik negara tersebut dapat terus meningkatkan kinerja terutama terhadap penyaluran kredit milik perbankan. (*)

Suheriadi

Recent Posts

ICC Resmi Keluarkan Surat Penangkapan Benjamin Netanyahu dan Yoav Gallant

Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More

4 hours ago

Mandiri Sekuritas Ramal Ekonomi RI Tumbuh 5,1 Persen di 2025

Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More

14 hours ago

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

14 hours ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

14 hours ago

Insiden Polisi Tembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda Sumbar

Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More

15 hours ago

Wamen ESDM Dukung Adopsi Electrifying Lifestyle di Masyarakat

Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More

15 hours ago