Jakarta–Calon Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK) Wimboh Santoso mendapat sorotan dari Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR-RI) terkait dirinya yang pernah menjabat sebagai Direktur di Dana Moneter Internasional (IMF).
Anggota dewan khawatir, koneksi Wimboh dengan IMF bisa berujung pada intervensi. “Bapak punya koneksi kuat dengan IMF. Dikhawatirkan ini Bapak akan diintervensi,” ujar Anggota Komisi XI Elviana, di Gedung Parlemen, Jakarta, Senin, 5 Juni 2017.
Pertanyaan serupa juga dilontarkan oleh Anggota Komisi XI lainnya yakni Heri Gunawan dari Fraksi Partai Gerindra. Menjawab pertanyaan dari para anggota Dewan, dirinya menegaskan, bahwa dirinya tidak akan diintervensi oleh IMF dalam menentukan kebijakannya.
“Terkait intervensi IMF, saya jawab tidak. Saya di IMF menjual (mempromosikan) Indonesia, saya memperkenalkan Indonesia, dan saya mempengaruhi IMF untuk Indonesia,” ucap Wimboh. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More