Snapshot

Dorong Transaksi Kartu Kredit, Bank Mandiri dan JCB Gelar Mandiri JCB Precious Festival 2024

Seremonial pembukaan Program Mandiri JCB Festival, di Jakarta, Jumat 31 Mei 2024
SEVP Micro & Consumer Finance Bank Mandiri Saptari sambutan saat membuka Program Promo Mandiri JCB Precious Festival di Jakarta.
SEVP Micro & Consumer Finance Bank Mandiri Saptari (tengah) bersama Presiden Direktur JCB Internasional Indonesia Takumi Takahashi (kanan) dan Chief Marketing Officer Boga Group Erin Arifin (kiri), saat membuka Program Promo Mandiri JCB Precious Festival di Jakarta, Jumat 31 Mei 2024.

Lewat kampanye ini, Bank Mandiri menawarkan berbagai program menarik dengan grand prize Undian Berhadiah Tiket ke Jepang bagi 12 nasabah beruntung yang aktif melakukan transaksi dengan kartu kredit Mandiri JCB. Bank bersandi saham BMRI ini menargetkan volume transaksi kartu kredit pada 2024 tumbuh di atas 25% secara tahunan.

M Zulfikar

Recent Posts

Begini Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI Tahun Depan

Jakarta - Pemerintah Indonesia menargetkan pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi agar bisa menghindari middle income trap.… Read More

12 mins ago

IHSG Sesi I Ditutup pada Zona Hijau ke Level 7.199

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (22/11) ditutup… Read More

1 hour ago

Maya Watono Resmi Diangkat jadi Dirut InJourney

Jakarta – Maya Watono resmi ditunjuk sebagai Direktur Utama (Dirut) Holding BUMN sektor aviasi dan… Read More

1 hour ago

Dorong Pelaku UMKM Naik Kelas, BRI Telah Salurkan KUR Rp158,6 T per Oktober 2024

Jakarta - PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) telah menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp158,60… Read More

3 hours ago

OJK Panggil dan Awasi Ketat KoinP2P, Ini Alasannya

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan tegas melaksanakan langkah-langkah pengawasan secara ketat terhadap PT… Read More

4 hours ago

149 Saham Hijau, IHSG Dibuka Menguat 0,48 Persen

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (22/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

4 hours ago