DBS Indonesia Luncurkan Platform Komunitas
Jakarta–PT Bank DBS Indonesia (DBS Indonesia) pada hari ini resmi meluncurkan digibank by DBS (digibank), yaitu layanan bank berbasis mobile di Indonesia.
Paulus Sutisna selaku Presiden Direktur Bank DBS Indonesia mengungkapkan, peluncuran ini ialah sebuah langkah revolusioner di mana digibank mengemas seluruh rangkaian teknologi inovatif mulai dari biometrik hingga kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/Al) agar nasabah dapat menikmati cara baru dalam beraktivitas perbankan.
“Sebagai bank yang berkomitmen untuk membentuk masa depan perbankan. kami berbahagia memperkenalkan digibank ke lndonesia agar nasabah dapat melakukan kegiatan perbankan kapan saja, dan dari mana saja,” ungkap Paulus di Jakarta, Selasa, 29 Agustus 2017.
Ia menambahkan, peluncuran di Indonesia kali ini menyusul keberhasilan sebelumnya ketika diluncurkannya digibank di India pada bulan April tahun lalu, di mana DBS mampu menembus pasar perbankan ritel India dengan memperoleh sekitar 1,5 juta nasabah baru yang berhasil diakuisisi hingga saat ini. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta - PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) melalui #BaktiTugu berkolaborasi dengan Ecotouch untuk… Read More
Jakarta - Emiten asuransi PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) dijadwalkan menggelar Rapat Umum… Read More
Jakarta - PT Bank Digital BCA (BCA Digital) atau blu by BCA menggandeng PT Asuransi Jiwa… Read More
Jakarta – Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) mendorong percepatan hilirisasi sektor perikanan lewat investasi dan… Read More
Jakarta - PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mencatat, dari total jumlah investor pasar modal… Read More
Jakarta - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, sebelumnya telah menetapkan kebijakan tarif resiprokal terhadap… Read More