Categories: Snapshot

Direksi Baru Bank Mandiri

Direktur Utama Bank Mandiri Terpilih Darmawan Junaidi (tengah) bersama dengan Direktur Corporate Banking Bank Mandiri terpilih Susana Indah K Indriati, Wadirut terpilih Alexandra Askandar, mantan Plt. Dirut Hery Gunardi dan Direktur Hubungan Kelembagaan terpilih Rohan Hafas (kiri ke kanan) berbincang disela-sela press conference virtual hasil RUPS LB Bank Mandiri di Jakarta, Rabu 21 Oktober 2020. Di samping nama-nama tersebut, RUPS LB dengan agenda tunggal perubahan pengurus perseroan tersebut juga menunjuk Sigit Prastowo menjadi Direktur Keuangan dan Strategi dan Tony Eko Boy Subari sebagai Direktur Operation. Jajaran pengurus baru berkomitmen untuk terus membawa perseroan tumbuh secara sehat dan berkelanjutan di masa pandemi covid-19 dengan mengandalkan pada segmen wholesale dan layanan perbankan.

erman subekti

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

3 hours ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

4 hours ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

4 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

8 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

17 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

18 hours ago