News Update

Danamon Luncurkan Kartu Danamon Flazz Manchester United

Jakarta – PT Bank Danamon Indonesia, Tbk. (Bank Danamon) bekerjasama dengan Manchester United (MU), salah satu klub sepakbola terkemuka di dunia, hari ini meluncurkan kartu Danamon Flazz Manchester United. Kartu Danamon Flazz Manchester United pertama tersebut terdiri dari tiga seri, yaitu seri Wayne Rooney, seri David de Gea, serta seri Ander Herrera.

Acara ini dihadiri oleh Direktur Perbankan UKM dan Perbankan Konsumer Danamon, Michellina Triwardhany, E-Channel & Consumer Lending Head Danamon, Djamin Nainggolan, serta Duta Manchester United, Bryan Robson.

Direktur Perbankan UKM dan Perbankan Konsumer Danamon, Michellina Triwardhany mengatakan, sebagai satu-satunya pemegang lisensi penerbitan kartu Manchester United di Indonesia, sekali lagi Danamon mempersembahkan layanan perbankan yang ditujukan untuk para fans Manchester United.

Kartu Danamon Flazz Manchester United co-branding ini menawarkan kecepatan dan kemudahan bertransaksi dengan beragam keuntungan. Hal ini tentunya semakin mendekatkan para pendukung dengan salah satu klub sepakbola dengan jumlah fans terbanyak di dunia dan paling digemari di Indonesia.

“Hari ini Danamon juga menghadirkan Bryan Robson, salah satu pemain kebanggaan di sejarah klub, khusus bagi para nasabah kami dan fans Manchester United,” ujar Michellina. (Selanjutnya Kartu Danamon Flazz MU dicetak terbatas dan merupakan kartu multifungsi).

Page: 1 2 3

Apriyani

Recent Posts

STAR Asset Management: Sektor Perbankan jadi Peluang Emas di Tengah Koreksi Pasar Saham

Jakarta – STAR Asset Management (STAR AM) mengajak investor memanfaatkan peluang saat ini untuk berinvestasi… Read More

44 mins ago

BNI Sumbang Rp77 Triliun ke Penerimaan Negara dalam 5 Tahun

Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mencatatkan kontribusi terhadap penerimaan negara… Read More

10 hours ago

BI Gratiskan Biaya MDR QRIS untuk Transaksi hingga Rp500 Ribu, Ini Respons AstraPay

Jakarta - PT Astra Digital Arta (AstraPay) merespons kebijakan anyar Bank Indonesia (BI) terkait biaya Merchant Discount… Read More

10 hours ago

AstraPay Bidik 16,5 Juta Pengguna di 2025, Begini Strateginya

Jakarta - Aplikasi pembayaran digital dari grup Astra, PT Astra Digital Arta (AstraPay) membidik penambahan total pengguna… Read More

11 hours ago

Askrindo Dukung Gerakan Anak Sehat Indonesia di Labuan Bajo

Labuan Bajo – PT Askrindo sebagai anggota holding BUMN Asuransi, Penjaminan dan Investasi Indonesia Financial… Read More

11 hours ago

Presiden Prabowo Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi El Sol del Perú, Ini Maknanya

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memperoleh tanda kehormatan tertinggi, yakni “Grand Cross of the Order… Read More

12 hours ago