News Update

Danamon Bidik Pertumbuhan Kredit 10%

Jakarta- PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) masih optimis dalam capaian kinerjanya hingaa akhir tahun. Hal tersebut tercermin dengan membidik pertumbuhan kredit hingga 10% hingga akhir tahun ini.

Hal tersebut disampaikan oleh Chief Financial Officer dan Direktur Bank Danamon Satinder Ahluwalia usai mengahadiri paparan kinerja Danamon di Menara Danamon Jakarta. Menurutnya hingga kuartal pertama pasar masih menunggu momentum Pemilihan Umum (Pemilu).

“Ekspetasi pertumbuhan kredit kira kira 8% hingga 10% karena kuartal satu semua nasabah kita konserfatif mereka mau menunggu pemilu,” kata Satinder di Menara Danamon Jakarta, Selasa 23 April 2019.

Walau masih wait and see, namun dirinya optimis setelah pemilu kinerja bisnisnya masih akan terus tumbuh. Dirinya optimis setalah Pemilu penyaluran kredit akan terus tumbuh seiring dengan adanya musim liburan Ramadhan.

Sebagai informasi, sebelumnya Danamon telah membukukan total portofolio kredit dan trade finance sebesar Rp 138 triliun pada kuartal pertama tahun 2019 angka tersebut tercatat tumbuh 6% dibandingkan setahun sebelumnya. (*)

Suheriadi

Recent Posts

OJK Tunjuk Bank Kalsel Jadi Bank Devisa, Potensi Transaksi Rp400 Triliun

Poin Penting OJK menunjuk Bank Kalsel sebagai Bank Devisa sejak 31 Desember 2025 dengan masa… Read More

4 hours ago

Riset Kampus Didorong Jadi Mesin Industri, Prabowo Siapkan Dana Rp4 Triliun

Poin Penting Presiden Prabowo mendorong riset kampus berorientasi hilirisasi dan industri nasional untuk meningkatkan pendapatan… Read More

4 hours ago

Peluncuran Produk Asuransi Heritage+

PT Asuransi Jiwa BCA (BCA Life) berkolaborasi dengan PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menghadirkan… Read More

4 hours ago

DPR Desak OJK Bertindak Cepat Cegah Korban Baru di Kasus DSI

Poin Penting Pengawasan OJK disorot DPR karena platform Dana Syariah Indonesia (DSI) masih dapat diakses… Read More

4 hours ago

Penyerahan Sertifikat Greenship Gold Gedung UOB Plaza

UOB Plaza yang berlokasi di distrik bisnis Jakarta, telah menerima sertifikat dan plakat GREENSHIP Existing… Read More

8 hours ago

BSI Catat Pembiayaan UMKM Tembus Rp51,78 Triliun per November 2025

Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More

11 hours ago