News Update

Cuma 7,87%, Pertumbuhan Kredit 2016 Tak Sesuai Harapan

Dia mengungkapkan, kredit perbankan tidak tumbuh seperti yang diharapkan. Hal ini sejalan dengan kondisi permintaan (demand) kredit yang masih rendah dan juga rasio kredit bermasalah (Non Performing Loan/NPL) yang meningkat di 2016.

Baca juga: Pertumbuhan Kredit Kuartal I-2017 Masih Lambat

Sementara rasio kredit bermasalah per Desember 2016 tercatat mengalami perbaikan jika dibandingkan dengan kondisi NPL di bulan Oktober dan November 2016 yang masih menyentuh pada level 3 persenan.

Menurut Muliaman, sampai dengan akhir Desember 2016 NPL gross mengalami penurunan menjadi 2,93 persen, sementara NPL nett 1,2 persen. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Sritex Pailit, Pemerintah Diminta Fokus Berantas Impor Ilegal dan Revisi Permendag 8/2024

Jakarta - Koordinator Aliansi Masyarakat Tekstil Indonesia (AMTI) Agus Riyanto mengapresiasi langkah cepat Presiden Prabowo… Read More

13 hours ago

Pemerintah Bahas Revisi PP 51 Terkait Upah Minimum Provinsi

Jakarta - Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menyatakan pemerintah tengah membahas revisi Peraturan… Read More

14 hours ago

BEI Beberkan Dampak Pemilu AS hingga Hapus Kredit UMKM ke Pergerakan IHSG

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pekan lalu di periode 28 Oktober hingga 1… Read More

14 hours ago

Jelang Pilpres AS, Harris dan Trump Bersaing Ketat dengan Selisih Suara Tipis

Jakarta - Kandidat Presiden Amerika Serikat, Kamala Harris dan Donald Trump, saat ini tengah bersaing… Read More

14 hours ago

Strategi Pemerintah Akselerasi Ekonomi RI Tumbuh 5 Persen di Akhir 2024

Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan pemerintah optimis pertumbuhan ekonomi RI masih… Read More

15 hours ago

Erick Thohir Godok PP Hapus Kredit UMKM, Fokus pada Petani dan Nelayan

Jakarta - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tengah menggodok Peraturan Pemerintah (PP) perihal hapus tagih… Read More

15 hours ago