Jakarta – Cristianto Wibisono pendiri Pusat Data Bisnis Indonesia (PDBI) meninggal dunia pada Kamis, 22 Juli 2021, jam 17.05. Ia meninggal satu hari sebelum ulang tahun pernikahannya yang ke-50 dengan Astrid
Pria kelahiran Semarang pada 10 April 1945 ini dikenal sebagai kolomis terkenal Indonesia dengan trademark wawancara imajiner dengan Presiden Soekarno. Ia meninggal pada usia 76 tahun dalam perjuangannya melawan sakit.
“Kami berterima kasih atas cinta, doa, dan dukungan yang diberikan padanya dalam seminggu terakhir. Dalam kenangan kami, ia meminta doa untuk negaranya yang sangat dicintai, Indonesia,” tulis istri Cristianto yang dikirimkan melalui aplikasi pesan media sosial, 22 Juli 2021.
Selamat jalan, Christianto Wibisono, beristirahatlah dalam tenang.
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Poin Penting OCBC Sekuritas bermitra dengan Makmur untuk menghadirkan fitur investasi saham di platform Makmur… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More