News Update

Cobranding Emoney Mandiri-Bjb

[Best_Wordpress_Gallery id=”657″ gal_title=”Cobranding Emoney Mandiri-Bjb”]

(Kiri-kanan) SVP Electronic Banking Bank Mandiri Rahmat B Triaji, Senior EVP Chief Technology Officer Bank Mandiri Joseph Georgino Godong, Direktur Banking & Techology Bank Mandiri Rico Usthavia Frans, Direktur Konsumer Bjb Fermiyanti, Direktur Keuangan Bjb Nia Kania dan Pemimpin Unit Electronic Banking Bjb Mersiana tengah membuka launching cobranding kartu prabayar E-Money (bank bjb) di Plaza Mandiri Jakarta, Jumat 9 Desember 2016. Bank Mandiri bersinergi dengan Bank Jabar Banten (bank bjb) memperkenalkan kartuprabayar E-Money bank bjb untuk memperluas penetrasi pemanfaatan uang elektronik dan mengakselerasi pencapaian program Gerakan Nasional Non Tunai. Pada tahap awal, diharapkan kartu e-money bank bjb ini akan terjual sebanyak 80.000 kartu dalam lima tahun pertama.(Budi Urtadi)

AddThis Website Tools
Apriyani

Recent Posts

17 PAJK Teregistrasi di OJK, Transaksi Tembus Rp2 Triliun

Jakarta - Pada awal 2025, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merilis Peraturan OJK (POJK) No. 4… Read More

3 hours ago

Dukung SDM Unggul, BTN Jalin Sinergi dengan Dunia Pendidikan

Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Nixon LP Napitupulu menyampaikan sambutan saat acara… Read More

4 hours ago

Rangkaian Undian Tabungan Simpeda 2025

Asbanda dan para direksi Bank Pembangunan Daerah, mengunjungi Border Post RI Skouw & Papua New… Read More

4 hours ago

Gelar Welcoming Dinner Undian Tabungan Simpeda, Pj Gubernur Papua Sambut Direksi BPDSI

Jayapura – Penjabat (Pj) Gubernur Papua Mayjen (Purn) Ramses Limbong menyambut jajaran direksi Bank Pembangunan… Read More

5 hours ago

Warga Tangjungpakis Raup Rupiah dari Sampah Plastik Berkat PHE ONWJ

Jakarta – Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) terus menunjukkan komitmennya dalam… Read More

5 hours ago

BSI Luncurkan BEWIZE, Targetkan Pertumbuhan Nasabah hingga 50 Persen

Jakarta – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) atau BSI akan meluncurkan platform bisnis BEWIZE… Read More

6 hours ago