Snapshot

Citi Dukung Pengembangan Wirausaha Muda

Director, Country Head of Corporate Affairs Citi Indonesia Elvera N. Makki (tengah), berbincang dengan perwakilan Sagasco SC, didampingi oleh Management Advisor Prestasi Junior Indonesia Robert Gardiner (kiri) dalm Sociopreneur Talks: “Social Enterprise Empowers People” yang diselenggarakan di Jakarta, Selasa (21/8).

Citi Indonesia bersama Prestasi Junior Indonesia mendukung generasi muda untuk menjadi pebisnis cakap yang juga berjiwa sosial melalui sesi diskusi, yang  menghadirkan para sociopreneur muda sukses sebagai narasumber. Kegiatan ini menjadi sebuah sarana berbagi wawasan dan inspirasi tentang konsep dasar serta potensi masa depan kewirausahaan sosial kepada ratusan pelajar SMA/SMK di Jakarta. (*)

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Intip Strategi Zurich Topas Life Pacu Pertumbuhan Bisnis

Jakarta - Zurich Topas Life terus memperkuat posisinya di industri asuransi dengan beragam inovasi digital… Read More

52 mins ago

IHSG Berpeluang Terkoreksi, Simak 4 Rekomendasi Saham Berikut

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

1 hour ago

Allianz Syariah Ajak Masyarakat Pahami Pentingnya Perlindungan Asuransi

Jakarta - PT Asuransi Allianz Life Syariah Indonesia (Allianz Syariah) terus berupaya meningkatkan literasi masyarakat tentang… Read More

9 hours ago

BPJS Ketenagakerjaan Terapkan Strategi Baru untuk Tangkal Fraud

Jakarta – Pesatnya perkembangan teknologi di era modern tidak hanya membawa kemudahan, tetapi juga meningkatkan… Read More

9 hours ago

Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan, Bank Mandiri Taspen Hadirkan Program Wirausaha

Jakarta - Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) terus menunjukkan komitmen untuk meningkatkan kesejahteraan para nasabahnya,… Read More

9 hours ago

OJK Sebut Rencana BTN Akuisisi Bank Syariah Masih Evaluasi Internal

Jakarta – Rencana aksi korporasi BTN untuk mengakuisisi bank syariah lain masih belum menemukan titik terang. Otoritas… Read More

11 hours ago