News Update

Cisco ASA with FirePower Services, Benteng Kemanan Berlapis

Jakarta – Dari hari ke hari serangan terhadap infrastruktur teknologi informasi (IT) semakin berkembang. Hal yang harus diwaspadai setiap perusahaan dalam menjalankan roda bisnisnya. Terutama dalam melindungi jaringan internal agar semua data tetap aman.

Studi dari PricewaterhouseCoopers (PwC) mengungkapkan, serangan cyber security ke perusahaan kelas menengah meningkat sampai 64 persen pada tahun 2014. Persentase tersebut nyaris sama besar dengan potensi serangan keamanan ke perusahaan besar.

Penyebabnya pun cukup sederhana. Keputusan menggunakan platform atau sistem keamanan yang uzur dan ketinggalan akan membuka celah bagi para penyerang untuk mengacak-acak sistem dan infrastruktur IT. Sehingga perlu kesadaran dari para pelaku usaha untuk meningkatkan sistem keamanan IT dengan platform atau solusi yang tepat.

Salah satu cara untuk mempertebal benteng keamanaan adalah dengan meningkatkan sistem IT atau dengan memilih solusi yang tepat. Hal ini bisa diwujudkan melalui Cisci ASA with FirePower Services, yang merupakan Next-Generation Firewall dengan tingkat keefektifan yang tinggi. Selain itu, visibilitas trafik data dan kontrol juga mudah dikelola, serta platform yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan.

Cisco ASA with FirePower Services sendiri menghadirkan threat-focused next-generation firewall (NGFW) pertama dengan mengkombinasikan kapabilitas stateful firewall, Application Visibility and Control (AVC), Advanced Malware Protection (AMP), dan Next-Generation Intrusion Prevention Capabilities (NGIPS) dalam satu perangkat.

Fungsi utama dari produk terbaru Cisco ini adalah menawarkan perlindungan malware untuk perusahaan skala menengah, namun dengan tingkat keamanan yang sama dengan yang digunakan oleh organisasi skala besar. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Cisco ASA with FirePower Services dapat megunjungi www.multipolar.com.(*)

Apriyani

Recent Posts

Pesawat ATR 42-500 Ditemukan, Evakuasi Tunggu Cuaca Aman

Poin Penting Pesawat ATR 42-500 ditemukan di puncak Bukit Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, dalam… Read More

4 hours ago

Rujukan JKN Dianggap Bikin Ribet, BPJS Beri Penjelasan

Poin Penting Sistem rujukan JKN bukan hambatan, melainkan mekanisme untuk memastikan peserta mendapat layanan medis… Read More

8 hours ago

AAJI Buka Pencalonan Ketua Baru, Siapa Kandidatnya?

Poin Penting AAJI resmi membuka pencalonan Ketua Dewan Pengurus periode 2026-2028, yang akan diputuskan melalui… Read More

12 hours ago

AAJI Beberkan Alasan Penunjukan 2 Plt Ketua Sekaligus

Poin Penting AAJI menunjuk dua Plt Ketua, yakni Albertus Wiroyo dan Handojo G. Kusuma, usai… Read More

15 hours ago

Dana Riset Naik Jadi Rp12 T, DPR Apresiasi Langkah Prabowo Temui 1.200 Rektor

Poin Penting Dana riset nasional naik menjadi Rp12 triliun, setelah Presiden Prabowo menambah anggaran sebesar… Read More

15 hours ago

Indeks INFOBANK15 Menguat 2 Persen Lebih, Hampir Seluruh Saham Hijau

Poin Penting IHSG ditutup menguat 0,47 persen ke level 9.075,40 dan seluruh indeks domestik berakhir… Read More

17 hours ago