Snapshot

CIMB Niaga Gelar The Cooler Earth Sustainability Series 2024

Direktur Compliance, Corporate Affairs & Legal CIMB Niaga Fransiska Oei (kiri) bersama Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi saat pembukan acara The Cooler Earth Sustainability Series 2024, di Jakarta.
Direktur Compliance, Corporate Affairs & Legal CIMB Niaga Fransiska Oei (kedua kiri) menjawab pertanyaan wartawan bersama Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi (kedua kanan), Penyanyi sekaligus Penggiat Sustainable Living Andien Aisyah (kanan), dan Corporate Communications Head CIMB Niaga Hery Kurniawan (kiri) dalam Media Gathering The Cooler Earth Sustainability Series 2024 di Jakarta, Rabu 2 Oktober 2024.

Acara yang berlangsung hingga Jumat, 4 Oktober 2024, dimeriahkan dengan Experiential Learning dan Exhibition yang menampilkan produk-produk sustainability dari berbagai merchant seperti Ivan Gunawan (showcase), KAMI, Jarit Tenun, Six Scents, serta para pemenang Community Link CIMB Niaga. Acara ini digelar dalam rangka HUT ke-69 CIMB Niaga untuk memobilisasi komitmen dan tindakan kolektif dalam membentuk masyarakat yang bertanggung jawab dan planet yang lebih layak huni.

M Zulfikar

Recent Posts

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

2 mins ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

7 mins ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

2 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

2 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

2 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

2 hours ago